Pembinaan Moral Remaja Dalam Lingkungan Keluarga Di Kelurahan Malakaji Kecamatan Tompobulu Kabupaten Gowa

Salmiah R(1*), Andi Agustang(2), Andi Dody May Putra Agustang(3),

(1) universitas negeri makassar
(2) universitas negeri makassar
(3) Unibersitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/sosialisasi.v1i1.30764

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Bagaimana Upayah/langkah
keluarga terhadap pembinaan moral remaja di kelurahan malakaji kecematan
tompobulu kabupaten gowa. 2) Untuk mengetahui peranan keluarga dalam
pembinaan moral remaja di kelurahan malakaji kecematan tompobulu kabupaten
gowa. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Jumlah informan dalam
penelitian ini sebanyak 13 orang yang ditentukan melalui teknik purposive
sampling.Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan
dokumentasi. Pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan menggunakan
member checking.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) pembinaan moral remaja dalam
lingkungan keluarga dilakukan orang tua karna Seperti banyak yang terungkap
dari hasil penelitian bahwa keluarga dan orang tua di kelurahan malakaji dalam
lingkungan sangat mengutamakan cara anak-anaknya beritika dan bermoral
mereka menanamkan pendidikan sejak usia dini (3tahun) parah orang tua sangat
khawitir jika anak-anak mereka melakukan hal yang dapat melanggar moral
dalam lingkungan keluarga maupun di lingkungan masyarakat. 2) Perana keluarga
dan Orang tua kepada anaknya itu sangat penting karna mereka memiliki ikatan
jiwa yang kuat.Keluargalah yang beperan dalam menentukan kepribadian anak
bagaimana ia akan dibentuk, tidak dibenarkan orang tua membiarkan anaknya
tumbuh dan berkembang tampa bimbingan dan pengawasan.


Keywords


pembinaan moral remaja; lingkungan keluarga

Full Text:

PDF

References


Agustang, A. (2015). Dasar-Dasar Filsafat Penelitian Untuk Pengembangan Ilmu (II Idrus. CV Multi Global.

Agustang, A. (2021). Filosofi Research Dalam Upaya Pengembangan Ilmu.

Djaelani, M. S. (2013). Peran pendidikan agama Islam dalam keluarga dan masyarakat. Jurnal Ilmiah WIDYA, 1(2), 100–105.

Estari, R., Park, M. S., Zhou, Z., Chan, W., Dong, J., Zheng, Y., & Li, Y. (2017). Effects of Rutaecarpine on the Pharmacokinetics of Caffeine in Rats.

Falah, M. F. (2018). Konstruksi media online pada pemberitaan masa kampanye pemilihan gubernur DKI Jakarta putaran kedua pada portal media online detik. com edisi maret dan april 2017: analisis framing Robert N Entman. UIN Sunan Ampel Surabaya.

Murni, M., Muslimin, A., & Suardi, S. (2019). Penerimaan Masyarakat Tehadap Perilaku Kawin Lari (Study Kasus Kelurahan Malakaji Kecamatan Tompobulu Kabupaten Gowa). Equilibrium: Jurnal Pendidikan, 7(2), 257–263.

Nawir, M., & Hasnah, K. (2020). MODEL PENDIDIKAN KARAKTER PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL DI SEKOLAH DASAR (Vol. 1). CV. AA RIZKY.

Nurlan, F. (2019). Metodologi penelitian kuantitatif. CV. Pilar Nusantara.

PUTRA, A. D. I. R. (2021). PERAN ORANG TUA DALAM PEMBINAAN AKHLAK ANAK DI DESA LUBUK LADUNG KECAMATAN KEDURANG ILIR KABUPATEN BENGKULU SELATAN. IAIN BENGKULU.

Ramlafatma, R., Oruh, S., & Agustang, A. (2021). Efektivitas Pendidikan Moral Dalam Pembentukan Karakter Siswa Di TK Islam Terpadu Asa Sumbawa. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 7(4).

Saputra, G. W., Rivai, M. A., Su’udah, M., Wulandari, S. L. G., Dewi, T. R., & Fitroh, F. (2017). Pengaruh Teknologi Informasi Terhadap Kecerdasan (intelektual, spiritual, emosional dan sosial) studi kasus: anak-anak. Studia Informatika: Jurnal Sistem Informasi, 10(2).

Tutuk, N. (2015). Implementasi pendidikan karakter.

Ulfah, U., & Susandra, R. (2021). Pengaruh Kompetensi Leadership Guru Pendidikan Agama Islam Terhadap Perkembangan Moral Siswa SMK Terpadu Ad-Dimyati Kota Bandung. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 4(7), 578–587.

Utami, A. N., Hernawati, N., & Alfiasari, A. (2016). Pengasuhan orang tua yang seimbang sebagai kunci penting pembentukan karakter remaja. Jurnal Pendidikan Karakter, 1.

Wahy, H. (2012). Keluarga sebagai basis pendidikan pertama dan utama. JURNAL ILMIAH DIDAKTIKA: Media Ilmiah Pendidikan Dan Pengajaran, 12(2).


Article Metrics

Abstract view : 98 times | PDF view : 41 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.