Analisis Kesadaran Metakognitif Mahasiswa Calon Guru

Nita Hidayati(1*), Wardono Wardono(2), Bambang Eko Susilo(3),

(1) Universitas Negeri Semarang
(2) Universitas Negeri Semarang
(3) Universitas Negeri Semarang
(*) Corresponding Author



Abstract


Abstrak. Metakognitif berkaitan dengan kesadaran seseorang terhadap proses berpikirnya sendiri ketika mengerjakan atau memecahkan suatu permasalahan. Kesadaran metakognisi merupakan aspek yang penting dimiliki oleh mahasiswa calon guru. Ada dua aspek kesadaraan metakognisi yang mendukung mahasiswa berhasil dalam pembelajaran yaitu pengetahuan kognisi (pengetahuan deklaratif, pengetahuan prosedural, pengetahuan kondisional) dan regulasi kognisi (perencanaan, manajemen informasi, pemantauan terhadap pemahaman, strategi tindakan, evaluasi). Pada penelitian ini pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif untuk mengetahui tingkat kemampuan metakognitif mahasiwa sesuai dengan indikator yang ada pada kemampuan metakognitif MAI (Metacognitive Awarness Inventory). Selanjutnya hasil skor angket dianalisis secara deskriptif dan dicocokkan dengan kategori kesadaran metakognitif. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika di salah satu Universitas di Karawang. Hasil penelitian diperoleh data kategori mengenai kesadaran metakonitif. Kategori pengetahuan metakognitif terdiri dari pengetahuan deklaratif dengan presentase 76% (baik), pengetahuan prosedural 67% (cukup baik), dan pengetahuan kondisional 92% (baik). Kategori Regulasi kognisi terdiri dari perencanaan dengan presentase 78% (baik), management informasi 65% (cukup baik), pemantauan terhadap pemahaman 67% (cukup baik), strategi tindakan dengan presentase 90% (baik) dan evaluasi 70% (cukup baik). Hasil penelitian mengenai kesadaran metakognitif dapat dimaknai bahwa mahasiswa dapat mengetahui tentang dirinya dan mampu menanggulangi kelemahan atau kekurangannya dalam proses belajar.

Kata Kunci: Kesadaran Metakognitif, Mahasiswa, Pembelajaran Matematika


Full Text:

PDF

References


Adhitama, R. S., Kusnadi, K., & Supriatno, B. 2018. Kesadaran Metakognitif Siswa dalam Pembelajaran Berbasis Proyek pada Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan. Assimilation: Indonesian Journal of Biology Education, 1(1), 39–45. https://doi.org/10.17509/aijbe.v1i1.11455

Cakici, D. 2018. Metacognitive Awareness and Critical Thinking Abilities of Pre-service EFL Teachers. Journal of Education and Learning, 7(5), 116. https://doi.org/10.5539/jel.v7n5p116

Danial, M. 2010. Kesadaran Metakognisi, Keterampilan Metakognisi Dan Penguasaan Konsep Kimia Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan , 17(3), 225–229.

Demirel, M., Aşkın, İ., & Yağcı, E. 2015. An Investigation of Teacher Candidates’ Metacognitive Skills. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 174, 1521–1528. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.01.783

Desmita. 2006. Psikologi Pendidikan. PT. Remaja Rosdakarya.

Haller, E. P., Child, D. A., & Walberg, H. J. 1988. Can Comprehension Be Taught?: A Quantitative Synthesis of “Metacognitive” Studies. Educational Researcher, 17(9), 5– 8. https://doi.org/10.3102/0013189X017009005

Haryanti, D. 2013. Memperbaiki Pengetahuan dan Kemampuan Prosedural Siswa Melalui Metode Penugasan Berbasis Kesalahan. UNIVERSITAS TANJUNGPURA PONTIANAK.

Hidayati, N., & Roesdiana, L. 2021. PEMANFAATAN MODEL PEMBELAJARAN PROJEK

BERBANTUAN ANIMASI PADA SISWA SD. J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 5(2), 155–160.

Isnawan, M. G. 2015. Pengkategorian Kesadaran Metakognitif Mahasiswa pada Pembelajaran Aljabar Linier di AMIKOM Mataram. Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika Uny , 187–192.

Jiang, Y., Ma, L., & Gao, L. 2016. Assessing teachers’ metacognition in teaching: The Teacher Metacognition Inventory. Teaching and Teacher Education, 59, 403–413. https://doi.org/10.1016/j.tate.2016.07.014

Kaberman, Z., & Dori, Y. J. 2009. Metacognition in chemical education: Question posing in the case-based computerized learning environment. Instructional Science, 37(5), 403–436. https://doi.org/10.1007/s11251-008-9054-9

Kadir. 2011. Impelementasi Strategi Metakognitif dan Peranannya Terhadap

Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa. SIGMA The Journal of Educations, Mathematics, Science, and Technology, III(01).

Muhfahroyin. 2019. Memberdayakan Metakognisi Dalam Pembelajaran. Jurnal Mentari, 1–6.

Novita, T., & Widada, W. 2018. Metakognisi siswa dalam pemecahan masalah matematika siswa SMA dalam pembelajaran matematika berorientasi etnomatematika Rejang Lebong. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 3(1), 41–54. https://ejournal.unib.ac.id/index.php/jpmr

Pai’pinan, M. 2015. Profil Metakognisi Mahasiswa Calon Guru Matematika dalam Menyelesaikan Masalah Terbuka Geometri Ditinjau dari Perbedaan Gender. Jurnal Ilmiah Matematika Dan Pembelajarannya, 1(1), 66–79.

Scott, C. L. 2015. Education Research and Foresight What Kind of Learning. Education Research and Foresight, 1–14.

Sumadyo, M., & Purwantini, L. 2018. Penilaian Kemampuan Metakognitif Siswa Sma Dengan Menggunakan Algoritma K-Means. Prosiding Seminar Nasional Energi & Teknologi (Sinergi), 81–88.

Veenman, M. V. J., Bavelaar, L., De Wolf, L., & Van Haaren, M. G. P. 2014. The on-line assessment of metacognitive skills in a computerized learning environment. Learning and Individual Differences, 29, 123–130. https://doi.org/10.1016/j.lindif.2013.01.003

Zhao, N., Wardeska, J., McGuire, S., & Cook, E. 2014. Metacognition: An Effective Tool to Promote Success in College Science Learning. Journal of College Science Teaching, 043(04), 48–54. https://doi.org/10.2505/4/jcst14_043_04_48


Article Metrics

Abstract view : 4 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.