Pengaruh Bentuk Latihan Small Sided Games Terhadap Keterampilan Menggiring Bola Dalam Permainan Sepakbola Pada Siswa Ekstrakurikuler Sma Negeri 6 Sidrap

Muh. Said Hasan(1*), Andi Akbar(2), Nurliati Syamsuddin(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Bentuk latihan small sided games terhadap keterampilan menggiring bola dalam permainan sepakbola. Dengan menggunakan metode eksperimen lapangan. Populasi yang digunakan adalah Siswa Ekstrakurikuler SMA Negeri 6 Sidrap dengan jumlah sampel 30 orang yang diambil secara proposive  sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji-t pada taraf signifikan 95%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; (1) Ada pengaruh yang signifikan Bentuk latihan small sided games terhadap keterampilan menggiring bola dalam permainan sepakbola pada Siswa Ekstrakurikuler SMA Negeri 6 Sidrap, terbukti t0 = 9,403 > tt = 2,145, dan (2) Ada perbedaan pengaruh yang signifikan antara Bentuk latihan small sided games dan kelompok kontrol terhadap keterampilan menggiring bola dalam permainan sepakbola pada Siswa Ekstrakurikuler SMA Negeri 6 Sidrap, terbukti t0 = 2,478 > tt = 2,048.

Kata Kunci :  Bentuk Latihan Small Sided Games, Keterampilan Menggiring Bola. Siswa Ekstrakurikuler  SMA Negeri 6 Sidrap.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. 1996. Prosedur Penelitian; Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Bompa. 1983. Theory and Metho-dology Of Training Tihe Key To Athlietic Performance. Iowa Kendall/Hunt Publishing Company.

Depdikbud. 1983. Fisioliogi Olahraga Modul Akta VB. Jakarta: Dirjen Dikti.

Harsono, 1988. Coaching Dan Aspek-Aspek Psikologi Dalam Coaching. Jakarta: Depdikbud Dirjen Dikti.

Haddade, Ilyas dan Tola, Ismail. 1991. Penuntun Mengajar Dan Melatih Sepakbola. Ujung Pandang : FPOK IKIP.

Jeff Sneyer. 1988. Sepakbola Latihan Dan Strategi Bermain. Jakarta: Rasda Jaya Putra.

Joseph A. Luxbacher. 1997. Sepakbola; Langkah-langkah Menuju Sukses. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada. (Diahli Bahasa Oleh Agusta Wibawa).

Midgley, Rud. 2000. Ensiklopedi Olahraga. Semarang: Dahara Prize

Muchtar, Remmy. 1992. Olahraga Pilihan Sepakbola. Jakarta: Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi PPTK.

Nossek. 1982. General Theory Of Training. Logus : Pan African Press Ltd.

Pate, Ratella Dan Mc Clenaghan. 1993. Dasar-dasar Ilmiah Kepelatihan. New York : Souders College Publishing. (Ahli Bahasa Kasiyo Dwijowinoto)

Rani, Abd. Adib. 1992. Materi Dan Evaluasi Mengajar Permainan Sepakbola. Ujung Pandang: FPOK IKIP.

Ruma, Rachimi. 1992. Perbedaan Pengaruh Metode Latihan Kecepatan Dan Kekuatan Otot-otot Tungkai Terhadap Belajar Lari 200 Meter. Jakarta: Laporan Penelitian Pusat Luar Sekolah Dan Olahraga.

Sajoto, Moch. 1988. Pembinaan Kondisi Fisik Dalam Olahraga. Semarang: FPOK IKIP.

Sarumpaet, A. 1991. Permainan Besar. Jakarta : Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan Dirjen Pendidikan Tinggi.

Siregar, M.F. 1977. Ilmu Pengetahuan Melatih. Proyek Pembinaan Prestasi Olahraga. Jakarta : KONI DKI Jakarta.

Soebroto, Moeh. 1979. Tuntunan Mengajar Pemainik. Jakarta: Proyek Permasalahan Dan Penerbitan Olahraga.

Soekarman. 1987. Dasar Olahraga Untuk Pembina, Pelatih Dan Pemain. Bandung: Tarsito.

Sudjana, Nana. 1985. Metode Statistik. Bandung : Tarsito.

Sugiyono. 2000. Statistika Untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta.

Sudarminto. 1992. Kinesiologi. Jakarta : Depdikbud Dirjen Dikti.

Surahman, Winarno. 1982. Pengantar Penelitian Ilmiah Dasar; Metode Dan Teknik. Bandung: Tarsito.

Syam, Nadewi. 2000. Pengaruh Latihan Lari Cepat Kontinyu Dan Latihan Lari Sprint Berselang Terhadap Forced Expiratory Volume on One Second (FEV1) Dan Forced Viotal Capacity. Surabaya: PPS Universitas Airlangga.


Article Metrics

Abstract view : 139 times | PDF view : 18 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.