Pelatihan Pembuatan dan Penggunaan Alat Peraga Matematika SD di Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat

Muhammad Turmuzi(1*), Nani Kurniati(2), Nurul Hikmah(3),

(1) Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Mataram
(2) Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Mataram
(3) Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Mataram
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/publikan.v11i3.20310

Abstract


Tujuan penyusunan standar kompetensi guru adalah untuk menentukan ukuran pengetahuan dan keterampilan yang harus dikuasai guru agar dapat merencanakan dan mengelola proses pembelajaran di sekolah secara profesional. Kemampuan guru dapat ditingkatkan melalui program on-the-job training. Salah satu kemampuan profesional guru adalah penguasaan materi dan penggunaan media pembelajaran. Agar materi matematika SD lebih menarik maka perlu digunakan media pembelajaran secara kreatif berupa alat peraga matematika. Oleh karena itu, perlu adanya pembinaan bagi para guru sekolah dasar dalam pembuatan dan penggunaan alat peraga matematika di Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat. Metode pelaksanaan pelatihan meliputi empat tahap, yaitu tahap pendahuluan, tahap sosialisasi dan audiens, tahap pelatihan dan tahap evaluasi. Setelah melaksanakan kegiatan ini, dapat disimpulkan bahwa peserta diklat dapat lebih meningkatkan pengetahuan dan keterampilannya khususnya dalam pembuatan dan penggunaan alat peraga matematika sekolah dasar.

 

The purpose of preparing teacher competency standards is to determine the size of the knowledge and skills that teachers must master in order to be able to plan and manage the learning process in schools in a professional manner. Teachers' abilities can be improved through on-the-job training programs. One of the professional abilities of teachers is mastery of material and the use of instructional media. In order for elementary mathematics material to be more attractive, it is necessary to use creative learning media in the form of mathematics teaching aids. Therefore, there is a need for guidance for elementary school teachers in the manufacture and use of mathematics teaching aids in Lingsar District, West Lombok Regency. The training implementation method includes four stages, namely the preliminary stage, the socialization and audience stage, the training stage and the evaluation stage. After carrying out this activity, it can be concluded that the training participants can further improve their knowledge and skills, especially in the manufacture and use of elementary school mathematics teaching aids.


Keywords


Pelatihan, Alat Peraga Matematika, Sekolah Dasar

Full Text:

PDF

References


Angriani, L., & Dayat, R. (2019). PKM Peningkatan Kompetensi Guru dan Siswa Melalui Pelatihan Pemrograman dan Jaringan Komputer pada Sekolah Menengah Kejuruan di Kota Jayapura. ABDIMAS, 23(2), 92–98. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.15294/abdimas.v23i2.16463

Baharun, H. (2017). Peningkatan Kompetensi Guru Melalui Sistem Kepemimpinan Kepala Madrasah. At-Tajdid : Jurnal Ilmu Tarbiyah, 6(1), 1–26.

Dudung, A. (2019). KOMPETENSI PROFESIONAL GURU ( Suatu Studi Meta-Analysis Desertasi Pascasarjana UNJ ). 05(01), 9–19. https://doi.org/http://doi.org/10.21009/JKKP

Kho, R., & Tyas, D. K. N. (2020). Pelatihan Pembuatan Alat Peraga Matematika bagi Guru-guru SD YPK Yoka Baru Waena Kota Jayapura. Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan, 4(2), 97–100. http://ejournal.mandalanursa.org/index.php/JISIP/index%0AVol.

Kurniasari, I., Oktaviarina, A., & Maulana, D. A. (2018). Pelatihan Pembuatan Alat Peraga Matematika dan IPA Bagi Guru-Guru SD Ana Maritim Surabaya. Jurnal ABDI, 4(1).

Myori, D. E., Hidayat, R., Eliza, F., & Fadli, R. (2019). Peningkatan Kompetensi Guru dalam Penguasaan Teknologi Informasi dan Komunikasi melalui Pelatihan Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android. JTEV (JURNAL TEKNIK ELEKTRO DAN VOKASIONAL), 5(2), 102–109. http://ejournal.unp.ac.id/index.php/jtev/index%0APeningkatan

Pratama, L. D., & Lestari, W. (2020). PENGARUH PELATIHAN TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK. 04(01), 278–285.

Purwaningrum, J. P., & Ahyani, L. N. (2020). Pelatihan pembuatan dan penggunaan alat peraga matematika pada materi luas daerah belah ketupat dengan pendekatan luas daerah segitiga. SELAPARANG. Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 4(November), 244–250.

Suarsana, I. M. (2019). Pelatihan perancangan, pembuatan, dan penggunaan alat peraga matematika bagi guru-guru sd gugus ii kecamatan kubu. Jurnal Widya Laksana, 8(2), 145–150.

Suhadi, E., Mujahidin, E., Bahrudin, E., & Tafsir, A. (2014). PENGEMBANGAN MOTIVASI DAN KOMPETENSI GURU DALAM PENINGKATAN MUTU PEMBELAJARAN DI MADRASAH. TA’DIBUNA Jurnal Pendidikan Islam, 3(1), 43–61.

Taneo, P. N. L., Daniel, F., Bien, Y. I., Studi, P., & Matematika, P. (2018). Pendampingan Pembuatan dan Penerapan Alat Peraga Matematika bagi Guru SD Gugus II Kecamatan Amanuban Barat.

Wahyuningtyas, D. T., & Shinta, R. N. (2017). PELATIHAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERDASARKAN KURIKULUM 2013 BAGI GURU SEKOLAH DASAR DI GUGUS 9 KECAMATAN SUKUN MALANG. JURNAL DEDIKASI, 8–11. http://ejournal.umm.ac.id/index.php/dedikasi/article/view/4293

Yunus, M. (2016). Profesionalisme guru dalam peningkatan mutu pendidikan. LENTERA PENDIDIKAN, 19(27), 112–128.


Article Metrics

Abstract view : 201 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2021 Muhammad Turmuzi, Nani Kurniati, Nurul Hikmah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan

ISSN 2548-6721 (online), ISSN 2088-2092 (print)
Email: publikan@unm.ac.id

Free counters!

 Creative Commons License
Publikasi Pendidikan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan Indexed by