Bimbingan Pembuatan dan Penggunaan Alat Peraga Permainan Olahraga Tradisional Bagi Guru SDN 95 Bontobulaeng Kecamatan Bulukumpa Kabupaten Bulukumba

Lutfi Lutfi(1*), Andi Makkasau(2), Nasaruddin Nasaruddin(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/publikan.v10i2.13919

Abstract


Permasalahan sekolah mitra adalah terbatasnya media pembelajaran  yang kini digunakan, baik kuantitas maupun kualitasnya Pengabdian masyarakat  bertujuan untuk (1) mempergunakan Alat Peraga Permainan Olahraga Tradisiona, Seni dan IPA dalam melaksanakan pembelajaran sesuai materi yang diajarkan untuk meningkatkan efesiensi waktu dalam proses pembelajaran, (2) meningkatkan kemapuan penguasaan materi dan keterampilan  menggunakan alat peraga Permainan Olahraga Tradisiona, Seni dan IPA bagi Guru-guru di SDN 95 Bontobulaeng Kecamatan Bulukumpa Kabupaten Bulukumba. Selain itu dapat pula meningkatkan motivasi dalam proses belajar mengajar dan untuk menunjang pelaksanaan cara belajar siswa aktif (CBSA). Target khusus yang ingin dicapai adalah (1) menambah pengetahuan dan keterampilan serta kreatifitas guru  menggunakan alat praktik alat peraga dalam percobaan, (2) mengembangkan media pembelajaran berdasarkan kebutuhan belajar dan perkembangan anak, serta (3) teratasinya kesulitan/keterbatasan penggunaan alat peraga Permainan Olahraga Tradisional, Seni  dan IPA dalam percobaan untuk keperluan pembelajaran. Metode dan pendekatan yang digunakan yaitu: metode ceramah bervariasi demonstrasi, dan pemberian tugas dengan penerapan pendekatan Keterampilan Proses. Metode pengabdian ini menggunakan metode seminar dan pelatihan. Hasil pengabdian ini adalah guru mampu membuat Alat peraga Permainan Olahraga Tradisional, alat perga IPA, dan alat peraga Seni rupa SD. Implikasi pengabdian ini adalah sebagai acuan oleh praktisi pendidikan untuk meningkatkan keterampilan guru dalam mengembangkan permainan tradisional yang terintegrasi dalam pembelajaran di SD.

Keywords


alat peraga; Permainan Tradisional; Guru SD

Full Text:

PDF

References


Aip Syarifuddin, 1993:Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Depdikbud, Jakarta.

Akbar Sutawidjaya, 1995: Penggunaan Alat Peraga Dalam Pengajaran. Suatu penelitian Rangkuman. Puslit IKIP Malang.

Carin, A.A. and Sund, R.B., Teaching Modern Science, Charles E. Merril Co., A Bell & Howell Company, London, 1985.

Chalik Toho, 1997:Pendidikan jasmani dan kesehatan, Depdikbud, Jakarta.

Dewi, L., & Suhardini, A. D. (2014). Peningkatan kompetensi pedagogik guru melalui pelatihan paikem (pelatihan pada guru MI dan MTS di Kabupaten Cianjur). Edutech, 13(1), 409-419.

Dian Kristiani, 2015:Ensiklopedia Negeriku Permainan Tradional, Penerbit PT. Bhuana Ilmu Populer, Jakarta.

Fenia, S. Z. (2018). Pengaruh Motivasi Kerja, Pelatihan Dosen Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Dosen Pada Sekolah Tinggi X Di Sumatera Barat. Jurnal Benefita: Ekonomi Pembangunan, Manajemen Bisnis dan Akuntansi, 3(1), 76-83.

Harlen, W. Teaching and Learning Primary Science, Harper & Row Publishers, London, 1985.

Harre, R., The Philosophies of Science, Oxford University Press, Oxford, 1985.

Harsuki, 2003:Perkembangan Olahraga Terkini, Penerbit PT Rajagrafindo persada, Jakarta.

Herman Hudoyo, 1990. Strategi Belajar Mengajar. Penerbit IKIP Malang.

Husna M, 2009:Permaian Tradisional Indonesia, Penerbit Andi, Yogyakarta.

Suko Riyanto, 1990. Pengaruh Alat Peraga Sebagai Alat Bantu Dalam Pengajaran. FPMIPA IKIP Malang.

Sri Mulyani, 2013.45 Permainan Tradisional Indonesia. Pernerbit Langensari Publishing. Yogyakarta

Unesco, Unesco Handbook for Science Teachers, Unesco Paris, 1980.


Article Metrics

Abstract view : 295 times | PDF view : 3 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2020 Lutfi Lutfi, Andi Makkasau, Nasaruddin Nasaruddin

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan

ISSN 2548-6721 (online), ISSN 2088-2092 (print)
Email: publikan@unm.ac.id

Free counters!

 Creative Commons License
Publikasi Pendidikan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan Indexed by