Meningkatkan Hasil Belajar Melalui Model Pembelajaran Cooperative Learning Pada Siswa Kelas II SDN No.39 Centre Palleko

Husnah Husnah(1*), Nurhaedah Nurhaedah(2), Muh Hamka(3),

(1) SDN NO.39 CENTRE PALLEKO
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) SD Negeri Tidung
(*) Corresponding Author



Abstract


Penerapan model pembelajaran Cooperative Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas II SDN No. 39 Centre Palleko Kabupaten Takalar. Adapun jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan subjek penelitian adalah siswa kelas II SDN No. 39 Centre Palleko Kab.Takalar pada semester genap 2020/2021 yang berjumlah 17 orang. Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan observasi dan tes hasil belajar. Data yang dikumpul dianalisis dengan menggunakan data deskriptif kualitatif. Pada siklus I hasil belajar menunjukkan nilai terendah 65 dan nilai tertinggi 85 dengan skor rata-rata hasil belajar  siswa sebesar 75 dan standar KKM nya 75. Selanjutnya pada siklus II menunjukkan nilai terendah 75 dan nilai tertinggi 90 dengan skor rata-rata hasil belajar siswa sebesar 84,1 dan standar KKM 75. Ketuntasan hasil belajar secara klasikal pada siklus I yaitu 81,2 % dan pada siklus II terjadi peningkatan yakni 88,7%. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dengan diterapkannya model pembelajaran Cooperative Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada siswa kelas 2 SDN No.39 Centre Palleko Kab. Takalar. 

Kata Kunci: Pembelajaran Kooperatif; Model Pembelajaran; Hasil Belajar


Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. (2010).Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Ibrahim. M. dkk. (2000). Pembelajaran Kooperatif. Surabaya: UNESA.

Etin Solihatin, Raharjo. (2007). Cooperative Learning Analisis Model Pembelajaran IPS. Jakarta: Bumi Aksara.

Mulyasa, E. (2009). Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya

Sugihartono, dkk.(2012). Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Kemendikbud.2017. Panduan Penilaian Oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan Sekolah Menengah Pertama. Jakarta: Kemendikbud Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah.

Dalyono. M. (2009). Psikolog Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Trianto. 2007. Model – Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik. Jakarta : Prestasi Pustaka Publisher.


Article Metrics

Abstract view : 890 times | PDF view : 209 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


---------------------------------------------------------

Publisher:

Program Studi PGSD Universitas Negeri Makassar

Email: pgsdjurnal@gmail.com

Contact Hp/wa. (0852 3002 6044)

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Pinisi Journal PGSD Indexed by:

  

 

 Creative Commons License
Journal Pinisi Pendidikan Guru Sekolah Dasar is licensed under a https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

View My Stats