PELABUHAN MACCINI BAJI DI KELURAHAN PUNDATA BAJI (1990-2015)

Nurfajrinah .(1*), Patahuddin .(2), Rasyid Ridha(3),

(1) Tetap Jaya Dalam Tantangn
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/pattingalloang.v4i2.3856

Abstract


Penelitian ini menggunakan metode sejarah yang meliputi heuristic yang diperoleh melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Melakukan kritik interpretasi terhadap sumber yang telah dikumpulkan kemudian melakukan interpretasi terhadap sumber tersebut, secara historiografi yang akhirnya melahirkan tulisan dalam bentuk skripsi. Maccini Baji adalah tempat pelelangan ikan tersebut menjadi pelabuhan alam. Selanjutnya pelabuhan alam beralih fungsi menjadi pelabuhan rakyat.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa latar belakang Pelabuhan Maccini Baji merupakan tempat pelelangan ikan masyarkat Kampung Maccini Baji serta melakukan aktifitas bongkar muat. Fasilitas pelabuhan talud, Dermaga, Lapangan Penumpang, Kantor Wilaya Pembangunan Pelabuhan Maccini Baji, PosJaga, Terminal Penumpang dan Tiang Lampu. Keberadaan pelabuhan memberikan dampak terhadap masyarakat penambahan matapencaharian masyarakat memberikan pengaruh terhadap perubahan sector matapencaharian masyarakat Maccini Baji.


Full Text:

 Subscribers Only

Article Metrics

Abstract view : 604 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Published by:

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH 

FAKULTAS ILMU SOSIAL 

UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Kampus UNM Gunung Sari Gedung Fakultas Ilmu Sosial Lantai 3, Jalan Raya Pendidikan, Makassar. 90222.

Phone 082395232077

E-mail: jurnal.pattingalloang@unm.ac.id

          jurnalpattingalloang@gmail.com

 

Indexed by 


Licensed by 

Creative Commons License
Pattingalloang is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 

Pattingalloang Stats

Flag Counter

style="text-align: center;

View