Integrasi E-Office UPT. ICT Center UNM Dengan Online Smart Digital Signage

Muhammad Agung(1*), Abdul Wahid(2), Jumadi M Parenreng(3),

(1) 
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/jmtik.v2i2.11025

Abstract


Abstrak— Seiring dengan perkembangan teknologi di era revolusi industry 4.0 setiap orang dituntut untuk kerja efektif dan efesien. Dengan semakin banyaknya agenda kegiatan harian di UPT. ICT Center yang dilakukan berupa kegiatan rutin, trouble shooting, coding, perbaikan, dan lain - lain maka diperlukan sistem pengagendaan kegiatan yang dapat mempermudah setiap divisi untuk melaksanakan tugasnya.Disisi lain, kampanye green technology menuntuk untuk menghilangkan penggunaan kertas/paperless dalam sistem administrasi perkantoran. Implementasi dari Integrasi E-Office UPT. ICT Center UNM ke online smart digital Signage dapat digunakan untuk mencapai tuntutan efesiensi dan efektifitas kerja sekaligus kampanye green technology tersebut. Hasil survey dari implementasi E-Office dan online smart digital menunjukkan bahwa aplikasi ini sudah layak untuk digunakan dengan melihat bahwa ada 94% staf yang disurvey mengatakan bahwa aplikasi ini membantu efesiensi dan efektifitas kerja mereka dan sebanyak 95% pimpinan menganggap aplikasi ini memudahkan pekerjaan mereka.


Keywords


E-office; Smart Digital Signage; Green Technology; Integrasi; Efektif dan Efesien.

Full Text:

PDF

References


Ardhianto, Eka., “Rancang Bangun E-Office Administrasi Agenda Kegiatan Promosi Unisbank Semarang”, Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, Volume 20, No. 1, ISSN: 0854-9524, Januari 2015 : 17-24

Dewandaru, Dimas Sigit., “Pemanfaatan Aplikasi E-Office untuk mendukung Reformasi Birokrasi Studi Kasus : Pusjatan”, Seminar Nasional Sistem Informasi Indonesia (SESINDO), 2 – 4 Desember 2013

Yin, K. C., Wang, H. C., Yang, D. L., Wu, J., “A Study on the Effectiveness of Digital Signage Advertisement”, International Symposium on Computer, International Symposium on Computer,

Consumer and Control (IS3C), Taichung, 4-6 Juni 2012

Inoue, H., Suzuki, K., Sakata, K., Maeda, K., “Development of a Digital Signage System for Automatic Collection and Distribution of Its Content from the Existing Digital Contents and Its Field Trials”, International Symposium on Applications and the Internet (SAINT),

Munich, Bavaria, 18-21 Juli 2011

Robles, M., “The e-Office: What Exactly it is? Office Solutions”, Mt Airy 18(6) Pages 43-45, 2001.

Rusell, J., “Digital Signage”, Aurbach Publication, USA, 2009.

Ihsan, M., “Introduce XIBO Digital Signage.” Dari http://www.slideshare.net/xibo-digital-signage, 2011, Diakses Januari 2019.

Kadir, Abdul., “Mudah Mempelajari Database MySQL”. Yogyakarta: Penerbit Andi, 2009.

Wahyono, Teguh., “PHP Triad Fundamental”. Yogyakarta: Gava Media, 2005.

Hantono, B. Sunarfi., “Analisis Unjuk Kerja Aplikasi Digital Signage XIBO pada SBC Raspberry Pi”. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada, 2014.

Sutabri, Tata., “Sistem Informasi Manajemen”, Edisi I. Yogyakarta, Andi, 2005.

Wardana, S.Hut.,M.Si., “Menjadi Master PHP dengan Framework CodeIgniter”, Elex Media Komputindo, 2012.

Lemay, Laura.,” Desain Grafik dan Halaman Web”,Penerbit PT. Elex Media Komputindo:Jakarta, 1997.

Suyanto, M., “Multimedia Alat untuk Meningkatkan Keunggulan Bersaing”, Penerbit Andi, Yogyakarta, 2005.

Wahid, A., Luhriyani, S. “Pengembangan Model Online Digital Signage berbasis XIBO di Fakultas Bahasa dan Sastra UNM”, Seminar Nasional Lembaga Penelitian UNM 2 (1), 2017.

Gallo, Jurex Cuenca., “Research Design and Methodology”, ISBN 9781680959123; Publisher Delve Publishing, 2017.

Sukmadinata, N.S., “Metode Penelitian Pendidikan”, Bandung : PT Remaja Rosdakarya, 2013.


Article Metrics

Abstract view : 400 times | PDF view : 106 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Muhammad Agung, Abdul Wahid, Jumadi M Parenreng

Terindeks:

        

 

 

Diterbitkan Oleh:

Program Studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer,

Jurusan Teknik Informatika dan Komputer,

Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar,

Makassar, Telp. (0411) 889629

Email: jurnal.mediatik@unm.ac.id

 Creative Commons License
MediaTIK is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

Web Analytics View My Stats MediaTIK