PERBANDINGAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA BIOLOGI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 BAREBBO KABUPATEN BONE YANG DIAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DAN PEMBELAJARAN KONVENSIONAL

A. Hartati(1*), Yusminah Hala(2), Mushawwir Taiyeb(3),

(1) SMP Negeri 3 Barebbo
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/ipaterpadu.v1i1.9650

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk  (1) mengetahui perbedaan motivasi belajar IPA Biologi antara yang diajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dan yang diajar dengan pembelajaran konvensional pada siswa kelas VII SMP Negeri 3 Barebbo Kabupaten Bone tahun ajaran 2015/2016, (2) mengetahui perbedaan hasil belajar IPA Biologi antara yang diajar dengan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dan yang diajar dengan model pembelajaran konvensional pada siswa kelas  VII SMP Negeri 3 Barebbo Kabupaten Bone tahun ajaran 2015/2016. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu (quasi experiment). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas  VII SMP Negeri 3 Barebbo.Penelitian ini dilakukan pada semester genap tahun pelajaran 2015/2016. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1)Terdapat perbedaan motivasi belajar antara siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajan kooperatife tipe STAD dengan pembelajaran konvensional (2)Terdapat perbedaan hasil belajar Biologi antara siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran kooperatife tipe STAD dengan pembelajaran konvensional.

Full Text:

PDF

References


Ade Satrio Nugroho. 2013. Penerapan Model Pembelajaran Practice Rehearsal Pairs dalam Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar IPA kelas V SDN Kebonduren 02 Ponggok Kabupaten Blitar. Jakarta: Grasindo.

Anderson, L.W., & Krathwohl, D. R. 2010. Kerangka Landasan Untuk Pembelajaran, Pengajaran, dan Asesmen. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Aqib, Zainal. 2002. Profesionalisme Guru dalam Pembelajaran. Surabaya: Insan Cendana.

Arends, R.L. 1997. Classroom Instruction and Management. New York: McGraw-Hill Company.

Arikunto, Suharsimi. 2006. Dasar-dasar Evaluasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Dimyati& Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Penerbit Rineka Cipta

Djamarah, Zain. 2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Haling, A. 2006. Belajar dan pembelajaran. Makassar: Badan Penerbit UNM.

Hamdu & Agustina. (2011). Pengaruh motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar IPA di sekolah dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan. Vol 12 No.1 April 2011.

Ibrahim. M, dkk. 2000. Pembelajaran Kooperatif. Surabaya : UNESA University Press.

Irianto, Agus. 2004. Statistik Konsep Dasar dan Aplikasinya. Jakarta: Kencana

Khaeruddin, 2005. Pembelajaran Sains (IPA) Berdasarkan Kurikulum Berbasis Kompetensi. Makassar: UNM Press.

Manurung. 2010. Cooperative Learning: Efektivitas Pembelajaran Kelompok. Bandung: Alfabeta.

Nashar, H. (2004). Peranan Motivasi & Kemampuan Awal. Jakarta: Delia Press.

Riduwan. 2013. Metode dan Teknik menyusun Tesis. Bandung: Alfabeta.

Sholikhah, Alimatus. 2010. Peningkatan Motivasi Belajar Siswa dalam Mata Pelajaran Matematika melalui Strategi Contextual

Teaching and Learning (CTL) Berbasis Portofolio. Surakarta: Skripsi

Studi S-1 FKIP UMS (Tidak Diterbitkan).

Slameto, 2003. Belajar dan Faktor-faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta: Bina Statistik.

Slavin, R.E. 2009. Cooperative Learning. Bandung: Nusa Media

Sudjana, Nana. 2005. Metode Statistika. Bandung: Tarsito.

Sumargi, Marhaeni, & Widiartini. 2015. Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD terhadap Motivasi Belajar dan Prestasi Belajar IPA Siswa Kelas VI SD Negeri 3 Bedulu.

Suprijono. 2009. Cooperative Learning. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Trianto. 2009. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif:

Konsep Landasan dan Implementasinyapada Kurikulum Tingkat

Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Uno, B.H. 2011. Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara.

Winkel, WS. 1982. Psikologi pengajaran. Jakarta: PT. Gramedia.


Article Metrics

Abstract view : 180 times | PDF view : 39 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Published by:
Program Studi Pendidikan IPA FMIPA
Universitas Negeri Makassar

Alamat Redaksi:


Indexed By:

 

Creative Commons License
Jurnal IPA Terpadu (JIT) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.