PERANCANGAN WEBSITE ENSIKLOPEDIA DIGITAL KARAENG PATTINGALLOANG

Handi Nurdiawan(1*), Dian Cahyadi(2), Aswar Aswar(3),

(1) Desain Komunikasi Visual, Universitas Negeri Makassar
(2) Desain Komunikasi Visual, Universitas Negeri Makassar
(3) Desain Komunikasi Visual, Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/i.v2i2.9547

Abstract


Karaeng Pattingalloang merupakan sosok seorang raja   yang dikenal memiliki   jiwa intelektual tinggi di kalangan bangsawan eropa pada pertengahan abad ke-XVII dikarenakan kecintaannya terhadap ilmu pengetahuan khususnya ilmu-ilmu barat yang dimana pada masa itu sangat jarang sekali ditemukan sosok raja seperti beliau di belahan bumi nusantara. Perkembangan teknologi pada masa kini membuat arus pertukaran informasi begitu cepat dan cenderung dinamis mudah berubah. Media pemberi informasi yang tadinya berbentuk buku cetak konvensional kini beralih ke teknologi digital. Perubahan-perubahan inilah yang melatarbelakangi perancangan website ensiklopedia digital ini. Pada perancangan website ensiklopedia digital Karaeng Pattingalloang tujuan utamanya adalah untuk memberikan alternatif baru media pemberi informasi khususnya yang membahas tentang sejarah kepada masyarakat. Fokus utama penelitian adalah dimulai dengan mengelompokkan data yang diperoleh dari hasil observasi lapangan, wawancara, studi pustaka dan sumber-sumber lainnya, kemudian dilanjutkan dengan pembuatan ilustrasi, logo website lalu kemudian merancang website sebagai media utama.


Keywords


ensiklopedia digital; gowa; tallo; karaeng pattingalloang; website

Full Text:

PDF PDF

References


Zainudin Tika, M. Ridwan Syam. 2011. KaraengPattingalloang Raja Tallo, Makassar: Pustaka Refleksi.

Drs. H. Hannabi Rizal, M. Pd, Zainuddin Tika, SH, Drs, M. Ridwan Syam. 2004. Profil Raja Dan Pejuang Sulawesi Selatan, Sungguminasa: Percetakan Buana.

Tinarbuko, Sumbo. 2015. Desain Komunikasi Visual Penanda Zaman Masyarakat Global, Yogyakarta: CAPS (Center ForAcademic Publishing Service).

Surianto Rustan. 2011. Font Dan Tipografi, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Surianto Rustan. 2009. Mendesain Logo, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Bima Nurin Aulan, Irfansyah, Alvanov Z. Mansoor. 2013. Perancangan Ensiklopedia Digital Interaktif Tokoh Wayang Kulit Cirebon Pada Mobile Device, Jurnal Komunikasi Visual & Multimedia. Vol. V. (2): 23-40.

Tegar Andito. 2013. Perancangan Website Ensiklopedia Digital Museum Kereta Api Ambarawa, Tesis tidak diterbitkan. Yogyakarta: Institut Seni Indonesia Yogyakarta.


Article Metrics

Abstract view : 412 times | PDF view : 155 times PDF view : 17 times

Refbacks



Copyright (c) 2019 JURNAL IMAJINASI



Alamat Redaksi:
Gedung DE Lantai 2 Kampus FSD UNM Parangtambung
Jl. Daeng Tata Makassar 90224
E-mail: imajinasi@unm.ac.id

Creative Commons License
Jurnal Imajinasi is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Imajinasi indexed by