PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA P.T. KEPUH KENCANA ARUM DI KOTA MAKASSAR

Hendrayani Hendrayani(1*),

(1) 
(*) Corresponding Author



Abstract


ABSTRAK

Masalah utama dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Kepuh Kencana Arum di Makassar. Adapun yang menjadi tujuan utama dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Kepuh Kencana Arum Makassar. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan. Dapat dilihat dari nilai Sig yaitu 0,024 lebih kecil dari tingkat signifikan yakni 0,05, maka dapat disimpulkan bahwa variabel kompensasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan.

Kata Kunci : Kompensasi, Kinerja Karyawan


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 215 times | PDF view : 126 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.