PENGUATAN KETERAMPILAN GURU-GURU MADRASAH ALIYAH ALLU KAB. JENEPONTO MELALUI PELATIHAN PENILAIAN BERBASIS TIK

Asham Bin Jamaluddin(1*), St. Fatmah Hiola(2), Rosdiana Ngitung(3), Muhiddin Palennari(4), Muh Junda(5), Firdaus Daud(6),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(4) Universitas Negeri Makassar
(5) Universitas Negeri Makassar
(6) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Penilaian berbasis TIK dalam pembelajaran merupakan proses penting dalam memantau kualitas hasil belajar secara efektif dan praktis. Tujuan penelitian ini yaitu untuk memberikan penguatan keterampilan guru-guru Madrasah Aliyah Allu Kab. Jeneponto melalui pelatihan penilaian berbasis TIK. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu; a) Observasi; b) Pelatihan; c) Tugas Mandiri/Terstruktur; d) Review Tugas; dan e) Evaluasi. Berdasarkan hasil pelaksanaan kegiatan pelatihan ini dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan keterampilan guru-guru Madrasah Aliyah Allu mengenai penilaian berbasis TIK.  Hasil pelatihan terlihat dari hasil evaluasi yang baik, kegiatan yang berjalan dengan baik dan kondusif, serta positifnya respon peserta pelatihan terhadap angket yang diberikan dengan nilai rata-rata 3.18.


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 119 times | PDF view : 16 times