PENERAPAN METODE PENERJEMAHAN KOMUNIKATIF PADA NASKAH PROFIL PERUSAHAAN MNC GROUP KE DALAM BAHASA MANDARIN DI PT MEDIA NUSANTARA CITRA JAKARTA

Rahmaida Putrikita(1*), Rizki Utami(2), Chendy A.P. Sulistyo(3),

(1) Universitas Jenderal Soedirman
(2) Universitas Jenderal Soedirman
(3) Universitas Jenderal Soedirman
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/wenchuang.v3i1.45391

Abstract


ABSTRAK

Salah satu negara tujuan promosi PT Media Nusantara Citra adalah negara dengan aliran investasi asing besar di Asia, yaitu China. Sehingga profil perusahaan harus tersedia ke dalam bahasa Mandarin agar dapat digunakan sebagai bahan promosi dalam pembuatan video profil, website resmi, profil perusahaan dalam bentuk cetak dan lainnya. Metode komunikatif merupakan metode yang digunakan dalam penerjemahan naskah profil perusahaan MNC Group. Metode ini digunakan karena sangat memperhatikan efektivitas dengan menekankan isi pesan dan makna kontekstual secara tepat lewat sudut pandang pembaca dan tujuan penerjemahan tersebut. Oleh karena itu, tujuan penulisan ini adalah mengetahui proses penerapan metode penerjemahan komunikatif untuk menghasilkan naskah profil perusahaan MNC Group berbahasa Mandarin. Penulisan ini menggunakan

pendekatan kualitatif untuk mendeskripsikan proses penerapan metode penerjemahan komunikatif pada naskah profil perusahaan MNC Group. Setelah melalui proses penerjemahan, warga negara China akan melakukan penilaian terhadap hasil terjemahan. Berdasarkan penilaian warga negara China, hasil terjemahan dengan menggunakan metode komunikatif memiliki tingkat keterbacaan yang dapat disimpulkan keterbacaan dan keberterimaannya.

Kata Kunci: MNC Group, profil perusahaan, promosi


Full Text:

PDF

References


Anggito, A., dan Setiawan, J. 2018. Metode Penelitian Kualitatif. CV Jejak: Sukabumi. Annashri, R., dan Putra, S. J. 2021. Perancangan Media Video Company Profile “LPK

Logika Internasional”. Jurnal Teknologi Informasi dan Multimedia. 2 (4) 190-198. Anufia, B., dan Alhamid, T. 2019. Instrumen Pengumpulan Data. OSF: Jurnal Ilmiah.

Fadhallah. 2020. Wawancara. UNJ PRESS: Jakarta Timur.

Galingging, Y., dan Tambunsaribu, G. 2021. Penerjemahan Idiomatis Peter Newmark and

Mildred Larson. Dialektika: Jurnal Bahasa, Sastra dan Budaya, 8(1), 56-70.

Hartono, R. 2017. Pengantar Ilmu Menerjemah. Cipta Prima Nusantara: Semarang.

Moleong, Lexy J. 2012. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset.

Rahmawati. 2016. Manajemen Pemasaran. Mulawarman University Press: Samarinda. Safinatunnajah, N. A. 2021. Akulturasi Budaya Tionghoa Pada Bangunan Fisik Masjid

Babah Alun Tanjung Priok, Jakarta Utara. Universitas Darma Persada.

Wardhani, I.P., A. M. Putri, S. Widayati. 2019. Aplikasi Profil Perusahaan Digital Berbasis

Web. PETIR: Jurnal Pengkajian dan Penerapan Teknik Informatika, 12(2), 156-171.

Wibowo, A. S. 2019. Analisis Metode Penerjemahan Bahasa mandarin ke Bahasa Indonesia pada Mahasiswa Semester 3 Program Studi Bahasa Mandarin S1 Sekolah Tinggi Bangsa Harapan Bersama. Jurnal Cakrawala Mandarin: Asosiasi Program Studi Mandarin Indonesia, 3(1).


Article Metrics

Abstract view : 142 times | PDF view : 14 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Rahmaida Putrikita, Rizki Utami, Chendy A.P. Sulistyo

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



Published by:

Prodi Pendidikan Bahasa Mandarin

Fakutas Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Negeri Makassar

Office:

Jalan Daeng Tata Raya Kec. Parangtambung Kota Makassar. Prop. Sulawesi Selatan, Indonesia Email: wenchuang@unm.ac.id  Contact: +6281354525821


This is a website that publishes an open-access article distributed under Licensed Creative Commons License Creative Commons License the terms of the Creative Commons Attribution 4.0 International License.