Interferensi Gramatikal Bahasa Indonesia Dalam Bahasa Mandarin Siswa SMP Kelas IX di Makassar

Lishariani La Alewu(1*), Mantasiah R(2), Arini Junaeny(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/wenchuang.v3i1.45390

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk-bentuk interferensi gramatikal bahasa Indonesia dalam bahasa Mandarin siswa. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah bentuk-bentuk interferensi gramatikal bahasa Indonesia dalam bahasa Mandarin. Sumber data dalam penelitian ini adalah karangan narasi bahasa Mandarin dengan tema “我的 日常生活” ‘Kegiatan Sehari-hari Saya’ oleh siswa kelas IX SMP Frater Makassar. Data penelitian ini dianalisis dengan menggunakan teori analisis kontrastif oleh Robert Lado. Penelitian menunjukkan terdapat dua bentuk interferensi gramatikal bahasa Indonesia dalam bahasa Mandarin pada karangan siswa kelas IX SMP Frater Makassar yaitu interferensi struktur frasa dan interferensi pola kalimat. Interferensi struktur frasa bahasa Indonesia dalam bahasa Mandarin terjadi pada tataran frasa lokatif, frasa gabungan, dan frasa subordinatif. Sedangkan interferensi pola kalimat terjadi pada pola kalimat tunggal dan pola kalimat majemuk.

Kata Kunci: Interferensi Gramatikal, Bahasa Indonesia, Bahasa Mandarin


Full Text:

PDF

References


Alisjahbana, S.T. 1949. Tata Bahasa Baru Bahasa Indonesia. Jakarta: Dian Rakyat.

Chaer, Abdul. 2006. Tata Bahasa Praktis Bahasa Indonesia. Jakarta: Asdi

Mahasatya.

Chandra, Yulia. 2016. 现代汉语句法 Sintaksis Bahasa Mandarin. Jakarta: Mitra

Wacana Media.

Firmansyah, M. A. 2021. Interferensi Dan Integrasi Bahasa. Paramasastra: Jurnal

Ilmiah Bahasa Sastra dan Pembelajarannya, 8(1), 46-59.

Hasmawati, H. 2016. Bentuk-Bentuk interferensi Gramatikal Bahasa Bugis Ke

Dalam Bahasa Indonesia Pada Karangan Murid SD di Kabupaten Soppeng

Sulawesi SPlatan.

Huáng Bóróng & Lǐ Wěi. 2012. Xiàndài hànyǔ (2). BEIJING BOOK CO. INC.

Jīng níng. 2008. Shǐ jí hàn shī yǔfǎ shuō yì. běijīng tài xué chūbǎn shè.

Junaeny, A. (2020). Perbandingan Partikel De 的 Bahasa Mandarin Dengan Kata

Berfungsi Sama Dalam Bahasa Indonesia. Interference: Journal of Language,

Literature, and Linguistics, 1(2), 100-109.

Kridalaksana, Harimurti. 2008. Kamus Linguistik (edisi keempat). Jakarta:

Lado, Robert. 1975. Linguistik Across Culture. Ann Arbor: University of Michigan Press.

Makhmud, F. N. 2016. Interferensi Struktur Bahasa Indonesia dalam Struktur

Bahasa Mandarin pada Karangan Naratif Mahasiswa Sastra Cina USU.

Mantasiah R, M. R., Amir, A., & Anwar, M. (2019). Analisis Kebutuhan

Penyusunan Buku Ajar Tata Bahasa Jerman. Eralingua: Jurnal Pendidikan

Bahasa Asing dan Sastra, 3(2), 93-98.

Natasha, J, dkk. 2021. Interferensi Gramatikal Bahasa Indonesia-Prancis di

Kalangan Mahasiswa Indonesia. Jurnal Pendidikan Bahasa Prancis, 4(1).

Rahmayana, R, dkk. 2018. Interferensi Pola Kalimat Bahasa Indonesia Terhadap

Keterampilan Berbicara Bahasa Jerman Siswa. Eralingua: Jurnal Pendidikan

Bahasa Asing dan Sastra, 2(2), 19-23.

Suindartini, dkk. 2013. Interferensi BahasaBali dan Bahasa Asing dalam

Cerita Lisan Bahasa Indonesia Kelas VII Siswa SMP Negeri 10 Denpasar. E- Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi

Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Volume 2.


Article Metrics

Abstract view : 99 times | PDF view : 11 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Lishariani La Alewu, Mantasiah R, Arini Junaeny

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



Published by:

Prodi Pendidikan Bahasa Mandarin

Fakutas Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Negeri Makassar

Office:

Jalan Daeng Tata Raya Kec. Parangtambung Kota Makassar. Prop. Sulawesi Selatan, Indonesia Email: wenchuang@unm.ac.id  Contact: +6281354525821


This is a website that publishes an open-access article distributed under Licensed Creative Commons License Creative Commons License the terms of the Creative Commons Attribution 4.0 International License.