PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MATA KULIAH JARINGAN KOMPUTER BERBASIS CISCO PACKET TRACER DI JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR.

Hendrawansyah Hendrawansyah(1*), Mustari Lamada(2), Hendra Jaya(3),

(1) Pendidikan Teknologi dan Kejuruan
(2) Pendidikan Teknologi dan Kejuruan
(3) Pendidikan Teknologi dan Kejuruan
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/ujtv.v6i2.34794

Abstract


Tujuan dalam penelitian ini (1) Untuk Mengembangkan modul pembelajaran mata kuliah jaringan komputer berbasis Cisco Packet Tracer di Jurusan Teknik Informatika dan Komputer Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar. (2) Untuk menghasilkan modul pembelajaran yang valid pada mata kuliah jaringan Komputer di Jurusan Teknik Informatika Dan Komputer Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar. (3) Untuk menghasilkan modul pembelajaran yang praktis pada mata kuliah jaringan Komputer di Jurusan Teknik Informatika dan Komputer Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar. (4) Untuk menghasilkan modul pembelajaran yang Efektif pada mata kuliah jaringan Komputer di Jurusan Teknik Informatika dan Komputer Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan (Research and Development) yang bertujuan untuk mengembangkan dan menghasilkan suatu produk. Prosedur pengembangan mengacu pada model pengembangan ADDIE. Hasil yang diperoleh adalah pengembangan modul pembelajaran mata kuliah Jaringan komputer. Instrumen Penelitian menggunakan lembar penilaian menurut 2 Dosen Ahli dan 30 Respon Mahasiswa. Hasil validitas materi modul 89% kategori “sangat valid”, validitas desain modul 90% kategori “sangat valid”, Praktikalitas modul oleh validator 90% kategori “sangat praktis”, respon Mahasiswa 84% kategori “sangat valid”, Praktikalitas modul oleh mahasiswa 84% kategori “sangat praktis” dan Efetivitas modul 68% kategori “efektif”.


Keywords


Modul, Jaringan Komputer, Cisco Packet Tracer, R&D

Full Text:

PDF

References


Aditia M. T. & Muspiroh. N. 2013. Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis Sains, Lingkungan, Teknologi, Masyarakat Dan Islam (Salingtemasis) Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Ekosistem Kelas X Di Sma Nu (Nadhatul Ulama) Lemahabang Kabupaten Cirebon. Jurnal Scientiae Educatia Volume 2

Akhmadi. L. dkk. 2019. Pengembangan E-Modul Pada Mata Pelajaran Komputer dan Jaringan Dasar Untuk Kelas X Program Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Di SMK Negeri 2 Malang Dengan Model Pengembangan Four-D. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer Vol. 3, No. 4.hlm. 3874-3879

Amin. M. dkk. 2019. Pengembangan Modul Pembelajaran Hypercontent Pengenalan Perangkat Jaringan Komputer Untuk Mahasiswa Asal Daerah 3t. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Universitas Subang (Sendinusa) Vol. 1 No. 1. (199-204)

Ariantoro. 2017. Penerapan Metode Top-Down Design Pada Jaringan Komputer Di Stik Bina Husada. Jutim, Vol 2 No.1. Hal 55-69.

Ariawal, D., & Purbo, O. W. (2016). Simulasi Jaringan Komputer dengan Cisco Packet Tracer. Elex Media Komputindo.

Arif Muhlisin. 2012. Pengembangan Media Modul Pada Mata Pelajaran Menggunakan Mesin Untuk Operasi Dasar Kelas X Smk Muhammadiyah 3 Yogyakarta.Universitas Negeri Yogyakarta.

Astawan, K.W dkk. 2013. Pengembangan Modul Berbasis Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation Pada Mata Pelajaran Server Jaringan Di Smk Ti Bali Global Singaraja. e-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi Teknologi Pembelajaran. Volume 3.

Azis, H. 2019. Makalah Pengembangan Bahan Ajar Fisika Validitas, Realibilitas, Praktikalitas, Dan Efektifitas Bahan Ajar Cetak Meliputi Hand Out, Modul, Buku (Diktat, Buku Ajar, Buku Teks). Universitas Negeri Padang.

Budiono. S. 2017. Manajemen Penelitian dan Pengembangan. Yokyakarta: Aswaja Pressindo.

Darwin. W., dkk. 2020. Efektivitas Pengembangan Modul Berbasis Konstruktivisme Pada Mata Pelajaran Sistem Komputer Bagi Siswa TKJ Tingkat SMK. Jurnal EDUTECH Universitas Pendidikan Ganesha. Vol. 8 No. (1) pp. 147-155.

Daryanto dan Dwicahyono, Aris. 2014. Pengembangan Perangkat Pembelajaran (Silabus, RPP, PHB, Bahan Ajar). Yogyakarta: Gava Media.

Djawad, Y. A., Jaya, H., & Dzakwarianto, M. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Sistem Isyarat Elektronika. Universitas Negeri Makassar.

Efendi. J & Atmazaki. P. 2014. Pengembangan Modul Berbasis Pendekatan Kontekstual Pada Menulis Resensi Di Kelas Ix Smp 7 Padang Bolak. Jurnal Bahasa, Sastra dan Pembelajaran. Volume 2 Nomor 2.

Hamdi, dkk. 2015. Pengembangan Dan Penerapan Modul Pembelajaran Materi Teori Dasar Bentuk Muka Bumi Untuk Meningkatkan Kognitif Mahasiswa Pendidikan Mipa Fkip Unigha Sigli. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, Vol. 03, No.02, hlm 22-34.

Hariyanto, D., Nugraha, A. C., & Hertanto, D. B. (n.d.). Pelatihan Penggunaan Software Simulasi Jaringan ”Packet Tracer” Untuk Meningkatkan Kompetensi Guru-Guru Smk Program Keahlian Komputer Jaringan Di Kabupaten Kulonprogo. 24.

Haryanto, E. V. (2012). Jaringan Komputer. Penerbit Andi.

Hasbi Azis. 2019. Pengembangan Bahan Ajar Fisika“Validitas, Realibilitas, Praktikalitas, Dan Efektifitas Bahan Ajar Cetak Meliputi Hand Out, Modul, Buku (Diktat, Buku Ajar, Buku Teks)”. Universitas Negeri Padang

Hasyim Adelina, 2016. Metode Penelitian Dan Pengembangan Di Sekolah. Yogyakarta. Media Akademi.

Hendrawansyah, H. (2019). Pengembangan Modul Mata Kuliah Komunikasi Komputer Pada Program Studi D3 Teknik Elektronika Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar. Universitas Negeri Makassar.

Idi Abdullah, 2015. Pengembangan Kurikulum Teori Dan Praktik. Kalimantan Selatan. Rajawali Pers.

Jasman M. I., dkk. 2018. Pengembangan Modul Pembelajaran Interaktif Aplikasi Adobe Flash Bahasa Java Pada Mata Pelajaran Object Oriented Programming (Oop). Jurnal Ptk: Research and Learning in Vocational Education. Vol.1, No.3. (101-110)

Juliardi. M. & Dhika. H. 2020. Merancang Simulasi Jaringan Menggunakan Cisco Packet Tracer Berbasis Android. Journal of Computer and Information Technology. Vol. 4, No. 1. Pages 1-10

Khasanah. S. N. & Utami. L. A. 2018. Implementasi FailoverPada Jaringan WAN Berbasis VPN. Jurnal Teknik Informatikastmik Antar Bangsa. Vol. Ivno. 1. Hal 62-66.

Khoiri. H. N. 2018. Pengembangan Modul Pembelajaran Aplikasi Cisco Packet Tracer Mobile Sebagai Inovasi Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Administrasi Infrastruktur Jaringan. Jurnal IT-EDU. Volume 03 Nomor 01. (166-176)

Laili. I., dkk. 2019. Efektivitas Pengembangan E-Modul Project Based Learningpada Mata Pelajaran Instalasi Motor Listrik. Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran. Volume 3 Nomor 3. Hal 306-315.

Lasmiyati, L., & Harta, I. (2014). Pengembangan modul pembelajaran untuk meningkatkan pemahaman konsep dan minat SMP. PYTHAGORAS: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 161-174.

Lamada, M. 2021. Profil Jurusan Teknik Informatika dan Komputer. https://tik.ft.unm.ac.id/index.php/profil. Universitas Negeri Makassar.

Lestari. A.S. 2014. Pembuatan Bahan Ajar Berbasis Modul Pada Mata Kuliah Media Pembelajaran Di Jurusan Tarbiyah Stain Sultan Qaimuddin Kendari. Jurnal Al Ta’dib. Vol 7 No. 2: 154-176.

Mamuaja. B. 2016. Analisis Efektivitas Penerapan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Kinerja Instansi Pemerintah Di Dinas Pendapatan Kota Manado. Jurnal Emba.Vol.4 No.1. Hal. 165-171.

Micro, A. 2012. Dasar-Dasar Jaringan Komputer. Clear OS Indonesia.

Muallifah, C., & Yulianto, L. (2013). Pembuatan Jaringan Local Area Network Pada Laboratorium MA Pembangunan Kikil Arjosari. IJNS - Indonesian Journal on Networking and Security, 4(3),

Mubarok, dkk. 2016. Manajemen Arsitektur Client Server Menggunakan Database Secara Terpusat. Jurnal ICT: Information Communication & Technology. Vol. 15 , No. 2. 43-47.

Mufadhol. 2021. Simulasi Jaringan Komputer Menggunakan Cisco Packet Tracer. Jurnal Transformatika, Volume, No. 2. Hal 64-71

Mufidah C. I. 2014. Pengembangan Modul Pembelajaran Pada Kompetensi Dasar Hubungan Masyarakat Kelas X Apk 2 Di Smkn 10 Surabaya. Pengembangan Modul Pembelajaran Kompetensi Dasar Hubungan Masyarakat. Vol 2, No 2

Muldiyana, dkk. 2018. pengembangan Modul Cetak Pada Mata Pelajaran Produktif Teknik Komputer Dan Jaringan Di SMK Negeri 2 Watampone. Jurnal Teknologi Pendidikan. Vol. 20, No. 1. Hal 43-59.

Nana. 2019. Pengembangan Bahan Ajar. Jawa Tengah: Penerbit Lakeisha.

Pangestu. D. 2020. Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis Online Moodlecloud Berbantu Cisco Packet Tracer Untuk Meningkatkan Critical Thinking Siswa Kelas Xi Mata Pelajaran Teknologi Layanan Jaringan. Jurnal IT-EDU. Volume 05 Nomor 01 . (96-104).

Parenreng. J. M., Lamada. M. Jaringan Komputer. Jurusan Teknik Informatika dan Komputer. Universitas Negeri Makassar.

Peraturan Mentri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2015 Tentang Panduan dan Pelaksanaan Program Pengembangan Teknologi Industri Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi. 2015. Jakarta: Sekretariat Negara RI.

Poerwantiningtyas. S. dkk. 2015. Pengembangan Modul Pembelajaran E-Learning Dengan Cooperative Learning Untuk Pembentukan Karakter Peduli Dan Berbudaya Lingkungan Pendidikan. Jurnal Teknologi Pembelajaran Devosi. Volume 5, Nomor 1.

Prakasa J.E.W. 2019. Konsep Dasar Jaringan Komputer. Malang . Researchgate. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.

Purnama. S. 2013. Metode Penelitian Dan Pengembangan (Pengenalan Untuk Mengembangkan Produk Pembelajaran Bahasa Arab). LITERASI, Volume. IV.(1). 19-32.

Purnawan. D. & Astutik. F. 2018. Pengaruh Penggunaan Simulasi Jaringan Komputer Cisco Packet Tracer Terhadap Kreativitas Belajar Siswa. Jurnal Teknologi Pendidikan. Volume 3 Nomor 2. Hal 21-31.

Rayanto. Y. H & Sugianti. 2020. Penelitian Pengembangan Model Addie dan R2D2:Teori dan Praktek. Pasuruan: Lembaga Akademik & Research Institute.

Adelina. R. 2012. Analisis Efektifitas Dan Kontribusi Penerimaan Pajak Bumi Dan Bangunan (Pbb) Terhadap Pendapatan Daerah Di Kabupaten Gresik. Universitas Negeri Surabaya.

Samad, M. R. 2017. Efektivitas Penggunaan Aplikasi Simulasi Cisco Packet Tracer Pada Pembelajaran Instalasi Jaringan Komputer Di Smk Negeri 5 Takalar (Doctoral Dissertation, Universitas Negeri Makassar).

Samsumar, L. D., & Subli, M. 2019. Penggunaan Aplikasi Simulasi Jaringan Cisco Packet Tracer Dalam Design Network. Explore, 9(1), 24–30.

Samsumar. L.D. & Subli. D. 2019. Penggunaan Aplikasi Cisco Untuk Desain, Simulasi, Dan Pemodelan Jaringan Komputer. Jurnal Explore STMIK Mataram – Volume 9 No 1. HaL 24-30

Sani. M. 2015. Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis Proyek Pada Mata Kuliah Pemeliharaan Dan Perbaikan Mesin Listrik Di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Surabaya. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro. Volume 04 Nomer 01. 259-267.

Sari.D. M. 2018. Pegembangan Modul Pengelolaan Kas Kecil Berbantuan Adobe Flash Dengan Pendekatan Saintifik Kelas Xi Apk Smk Negeri 1 Surabaya. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran.

Volume 6 Nomor 1. 22-28.

Sirate S. F. S. & Risky Ramadhana. 2017. Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis Keterampilan Literasi. Volume VI, Nomor 2.

Solichin. M. 2017. Analisis Daya Beda Soal, Taraf Kesukaran, Validitas Butir Tes, Interpretasi Hasil Tes Dan Validitas Ramalan Dalam Evaluasi Pendidikan. Dirāsāt: Jurnal Manajemen & Pendidikan Islam.Volume 2, Nomor 2. Hal. 192-213.

Suwartaya dkk. 2020. Panduan Pengembanganbahan Ajar Pembelajaranjarak Jauh (Ba-Pjj)Sekolah Dasar. Dinas Pendidikan Kota Pekalongan.

Syahmaidi. E & Widyastuti. R. 2015. Pengembangan Modul Pembelajaran Perkuliahan Sistem Jaringan Komputer yang Valid pada Program Studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer FKIP Universitas Bung Hatta. Vol 2, No 1 (25-35).

Syahmaidi. E. & Widyastuti. R. 2015. Pengembangan Modul Pembelajaran Perkuliahan Sistem Jaringan Komputer yang Valid pada Program Studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer FKIP Universitas Bung Hatta. Jurnal Edik Informatika Penelitian Bidang Komputer Sains dan Pendidikan Informatika V2.i1(25-35)

Syahril. M. & Fauzi. H. R. 2017. Pengembangan Modul Pembelajaran Matematika Berbasis Web. Jurnal Education and development STKIP Tapanuli Selatan. Vol.4 No.5. Hal 13-17.

Syahrir & Susilawati. Pengembangan Modul Pembelajaran Matematika Siswa Smp. Vol. 1 No. 2 ISSN 2442-9511. Hal 162-171.

Tjiptiany. E. N., dkk. 2016. Pengembangan Modul Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Inkuiri Untuk Membantu Siswa Sma Kelas X Dalam Memahami Materi Peluang. Jurnal Pendidikan, Vol. 1, No. 10. Hal 1938-1942

Trianto. 2015. Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta:Bumi Aksara.

Wongkar S., dkk. 2015. Analisa Implementasi Jaringan Internet Dengan Menggabungkan Jaringan LAN Dan WLAN Di Desa Kawangkoan Bawah Wilayah Amurang II. E-journal Teknik Elektro dan Komputer vol. 4 no.6. Hal 62-67.

Zulkipli. 2016. Pengembangan Modul Sistem Keamanan Jaringan Berbasis Simulasi Cisco. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan Volume: 1 Nomor: 3. Halaman: 399-408

Zakariah, M. A., Afriani, V., & Zakariah, K. M. (2020). Metodologi Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, Action Research, Research And Development (R N D). Yayasan Pondok Pesantren Al Mawaddah Warrahmah Kolaka.


Article Metrics

Abstract view : 560 times | PDF view : 108 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.