ANALISIS PEMAHAMAN KONSEP FISIKA PADA PESERTA DIDIK SMA NEGERI 21 GOWA

Eka Sahriani(1*), Herman Herman(2), Ahmad Yani(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/jspf.v14i3.9944

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian survei dengan tujuan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep fisika peserta didik SMA Negeri 21 Gowa tahun akademik 2017/2018 dengan subjek penelitian sebanyak 93 peserta didik. Instrumen dalam penelitian ini berupa instrumen tes pemahaman konsep dalam bentuk pilihan ganda sebanyak 23 soal dan telah memenuhi kriteria valid. Hasil analisis deskriptif menunjukkan bahwa skor pemahaman konsep fisika berada pada kategori sedang yaitu sebesar 51,61%. Sedangkan Berdasarkan Grafik pengkategorian pemahaman konsep terdapat perbedaan pada setiap indikator. Pengkategorian pemahaman konsep tiap indikator pada peserta didik memiliki persentase tertinggi untuk indikator menjelaskan yaitu sebesar 2,61 sedangkan persentase terendah adalah mengklasifikasi yaitu sebesar 1,12.

Full Text:

PDF

References


Anderson, L. W. & Karthwohl, D. R. (2001). Kerangka landasan untuk pembelajaran, pengajaran dan asesmen (Revisi Taksonomi Pendidikan Bloom). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Ali, S & Khaeruddin. (2012). Evaluasi Pembelajaran. Makassar: Badan Penerbit Universitas Negeri Makassar.

Eraikhuemen. (2014). An assessment of secondary school physics teacher conceptual understanding of force and motion in edo south senatorial district. Academic research international. Jurnal: Vol 5, No. 1

Gregory, Robert J. (2014). Psychological Testing:History,Principles,and Applications. Boston: Allyn and Bacon.

Manurung, S. &. (2016). Improving the Conceptual Understanding in Kinematics Subject Matter with Hypertext Media Learning and Formal Thinking

Ability.Journal of Education and Practice, Jurnal: Vol.7, No.9

Mehmet, S. (2010). Effects of Problem-Based Learning on Universty Students' Epistemological Beliefs About Physics and Physics Learning and Conceptual Understanding of Newtonian Mechanics. Journal Of Science Education and Technology . Vol.19, No.3, pp. 266-275


Article Metrics

Abstract view : 1376 times | PDF view : 512 times

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/

Organized by :

Physics Department
Faculty of Mathematics and Natural Sciences,Universitas Negeri Makassar,
Daeng Tata Raya Street, Parangtambung, Tamalate, South Sulawesi, Indonesia.
Postal Code: 90224 Phone/Fax (0411)840622
Website: http://ojs.unm.ac.id, email: jspf@unm.ac.id

Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF) is licensed under a creative commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License