PEMANFAATAN CITRA SATELIT LANDSAT 8 UNTUK INVENTARISASI LAHAN TAMBAK GARAM KABUPATEN JENEPONTO

Mukri Syam(1*),

(1) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/jspf.v14i2.10821

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian terapan yang bertujuan untuk mengetahui distribusi tambak garam dan luas tambak garam di Kabupaten Jeneponto. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder citra digital Landsat 8 akuisisi tanggal 21 Maret 2017 yang telah dikoreksi secara radiometrik dan geometrik. Tahap identifikasi tambak garam dilakukan dengan menggunakan komposit band RGB 567. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tambak garam tersebar di empat kecamatan, yaitu Kecamatan Bangkala Barat, Kecamatan Bangkala, Kecamatan Tamalatea, dan Kecamatan Arungkeke. Kecamatan yang memiliki luas tambak garam terbesar adalah Kecamatan Bangkala seluas 4.970.900 m2, diikuti oleh Kecamatan Arungkeke seluas 2.148.700 m2, Kecamatan Tamalatea seluas 713.900 m2, dan Kecamatan Bangkala Barat 114.500 m2, sehingga luas total tambak garam di Kabupaten Jeneponto adalah 7.947.900 m2.

Full Text:

PDF

References


Alesheikh, A.A., Ghorbanali, A., dan Nouri, N. 2007. Coastline Change Detection Using Remote Sensing. Int. J. Environ. Sci. Technol., 4, 61–66.

Badan Riset Kelautan dan Perikanan Badan Meteorologi dan Geofisika. 2005. Informasi Iklim dan Cuaca untuk Tambak Garam.

Dinas Kelautan dan Perikanan Proponsi Sul-Sel, 2015. Penetapan Indikator Kinerja Utama Dinas Kelautan Dan Perikanan Tahun 2013-2018.

Dinas Perindustrian, Perdagangan, Pertambangan dan Energi Kab.Jeneponto, 2015.http://jenepontokab.go.id/images/jepon/profilskpdperindagjeneponto.pdf. diakses tanggal 9 Februari 2017.

Hidayat dan Jenhar, J. 2013. Dinamika Penjalaran Gelombang Menggunakan Model Cms-Wave di Pulau Parang Kepulauan Karimunjawa. Jurnal Oseanografi. Vol. 2 No. 3.

Kasim, F. 2015. Identifikasi Perubahan Garis Pantai Menggunakan Citra Satelit serta Korelasinya dengan Penutup Lahan di Sepanjang Pantai Selatan Provinsi Gorontalo. Jurusan Manajemen Sumberdaya Perairan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan – UNG. Gorontalo

Marini, Y., Emiyati, Hawariyah, S., dan Hartuti, M. 2014. Perbandingan Metode Klasifikasi Supervised Maximum Likelihood dengan Klasifikasi Berbasis Objek untuk Inventarisasi Lahan Tambak Kabupaten Maros. Pusat Pemanfaatan Penginderaan Jauh, LAPAN: Pare-Pare.

Nahib, I. Suwarno, Y. dan Prihanto. 2013. Analisis Potensi Tambak Garam Melalui Pendekatan Interpretasi Citra Penginderaan Jauh: Studi Kasus di Kawasan Pesisir Kabupaten Kupang. Pusat Penelitian, Promosi dan Kerjasama Badan Informasi Geospasial: Bogor.

RPJMD.2014.http://jenepontokab.go.id/images/RPJMDBABIIGambaranUmumDaerah.pdf diakses tanggal 26 Februari 2017.

Suwargana, N. 2010. Penelitian Fisika dalam Teknologi Penginderaan Jauh untuk Monitoring Perubahan Garis Pantai (Studi Kasus di Wilayah Pesisir Perairan Kabupaten Kendal). Lembaga Penerbangan Antariksa Nasional: Jakarta


Article Metrics

Abstract view : 877 times | PDF view : 285 times

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/

Organized by :

Physics Department
Faculty of Mathematics and Natural Sciences,Universitas Negeri Makassar,
Daeng Tata Raya Street, Parangtambung, Tamalate, South Sulawesi, Indonesia.
Postal Code: 90224 Phone/Fax (0411)840622
Website: http://ojs.unm.ac.id, email: jspf@unm.ac.id

Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF) is licensed under a creative commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License