Analisis Intervensi Kebijakan Kenaikan Tarif Dasar Listrik (TDL) Tahun 2017 Terhadap Pemakaian Listrik Wilayah SULSELRABAR

Ahmad Zaki(1*), Rahmat Syam(2), Ahmad Firjatullah Hakim(3),

(1) Jurusan Matematika FMIPA Universitas Negeri Makassar, 90224
(2) Jurusan Matematika FMIPA Universitas Negeri Makassar, 90224
(3) Jurusan Matematika FMIPA Universitas Negeri Makassar, 90224
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/jmathcos.v2i1.12449

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian terapan mengenai analisis intervensi yang memodelkan data time series yang dipengaruhi oleh adanya suatu kejadian atau intervensi Penelitian ini bertujuan untuk menentukan model intervensi fungsi step dengan waktu intervensi T (mei 2017) yang didapatkan dari proses pemodelan ARIMA preintervensi, identifikasi responintervensi, estimasi parameter intervensi dan pemeriksaan diagnosis model intervensi. Adapun data yang digunakan adalah data pemakaian listrik (dalamKWh), kategori rumah tangga dengan daya 900 VA, wilayah Sulawesi Selatan Tenggara Barat (SULSELRABAR) periode Januari 2016 sampai dengan Desember 2017 yang diperoleh dari PT. PLN Persero Wilayah SULSELRABAR Makassar. Berdasarkan hasil analisis didapatkan bahwa terjadi penurunan terhadap pemakaian listrik pada bulan setelah terjadinya intervensi sebagai dampak dari kebijakan pemerintah yang menaikkan tarif dasar listrik (didefinisikan sebagai intervensi).

Kata kunci: Analisis intervensi, fungsi step, ARIMA, time series

 

This research is an implementation research about intervention analysis that modelling time series data effected by the existence of an event or intervention. This research aimed to determine the model of intervention of  the step function with time of intervention (T) derived from process of ARIMA preintervensi modelling, identification of response of intervention, intervention parameter estimation and examination diagnosis of intervention model. As for the data that was used in the form of data of the using of electricity (in KWh), the category of households with power of  900 VA, South Southeast West Sulawesi Region  (SULSELRABAR) from January, 2016 to December, 2017 were obtained from PT PLN Persero SULSELRABAR Area Of Makassar. Based on the analysis result obtained that there is derivation towards the using of electricity in the month after the intervention, it shows the impact of government policies that raising the electricity base tarif rate (defined as the intervention).

Keywords: Intervention Analysis, Step Function, ARIMA, Time Series.


Full Text:

PDF

References


Ahmad, F., Rahmawati, R., Safitri, D. (2015). Analisis Intervensi Kenaikan Harga BBM Terhadap Permintaan BBM Bersubsidi pada SPBU Sultan Agung Semarang Jawa Tengah. Jurnal Gaussian, Vol.4 No.1, Hal.33-42.

Aswi & Sukarna, (2006). Analisis Deret Waktu. Makassar : Andira Publiser.

Crystine, A., Hoyyi. A., Safitri, D. (2014). Analisis Intervensi Fungsi Step Studi Kasus pada Jumlah Pengiriman Benda Pos ke Semarang pada Tahun 2006-2011. Jurnal Gaussian, Vol.3 No.3, Hal. 293-302.

Oktaviani, Iraman, R., Isdinarmiati, T., Tri. (2011). Kenaikan Tarif Dasar Listrik dan Respon Kebijakan untuk Meminimisasi Dampak Negatif Terhadap Perekonomian Indonesia. Jurnal Repository IPB.

Wei, W.S. (2006). Time Series Analysis: Univariate and Multivariate 2nd

Edition. New Jersey: Pearson Education.


Article Metrics

Abstract view : 348 times | PDF view : 42 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Journal of Mathematics, Computations, and Statistics



Indexed by:

         

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.