Efektivitas Media Komik Digital untuk Meningkatkan Pemahaman Siswa SD Tentang Seks Edukasi

Lastri Lastri(1*),

(1) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/jetclc.v3i1.43054

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas media komik digital tentang Aku untuk meningkatkan pemahaman siswa tentang seks edukasi di UPT SDN 12 Makale di Tana Toraja. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode pre-Experimental Design yaitu Pretest-Posttest Design, dengan metode pengumpulan data yakni melalui wawancara, angket/kuesioner dan dokumentasi. Populasi pada penelitian ini antara lain seluruh siswa kelas V SDN 12 Makale di Tana Toraja yang terdiri dari 2 kelas yakni kelas Va dan Vb dengan jumlah keseluruhan yakni 33 orang. Dimana siswa laki-laki dengan jumlah 19 orang dan perempuan dengan jumlah 14 orang. Sampel dalam penelitian ini yakni seluruh siswa kelas Vb yang berjumlah 15 orang dengan pengambilan sampel menggunakan teknik Purposive Sampling. Analisis data menggunakan statistik deskriptif, Uji N-Gain dan uji normalitas datanya menggunakan metode Kolmogorov-Smirnov. Hasil analisis data deskriptif menunjukan komik seri 1 mengalami peningkatan sebesar 7%, seri 2 sebesar 40%, dan seri 3 sebesar 20%  hasil penelitian ini menunjukan bahwa media komik digital tentang aku efektif digunakan untuk meningkatkan pemahaman siswa tentang seks edukasi.


Full Text:

PDF

References


Akbar, M. F., & Anggraeni, F. D. (2017). Teknologi Dalam Pendidikan : Literasi Digital dan Self-Directed Learning pada Mahasiswa Skripsi. Indigenous: Jurnal Ilmiah Psikologi, 2(1), 28–38. https://doi.org/10.23917/indigenous.v1i1.4458

Anshori, S. (2018). Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Sebagai Media Pembelajaran. Civic-Culture: Jurnal Ilmu Pendidikan PKn Dan Sosial Budaya, 2(1).

Anwar, C. R., & Ramadani, P. (2021). Digital Storytelling: Literasi Digital Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Proceeding Teknologi Pendidikan Seminar Daring Nasional 2021: Digital Generation For Digital Nation, 1(8), 82–86. https://ojs.unm.ac.id/tekpend/article/view/22637

Arsyad, A. (2017). Media Pembelajaran. Rajawali Pers.

Aryani, R. (2022). Analisis Kebutuhan Sex Education untuk Sekolah Dasar di Makassar. Jurnal of Educational Technology, Curriculum , Learning , and Communication, 2, No 4, Hal. 126-130.

Azzahra, M. Q. (2020). Pendidikan Seksual Untuk Anak Usia Dini my bodies belong to me. Jurnal Pendidikan Early Childhood, Pendidikan Seksual Untuk Anak Usia Dini my bodies belong to me.

Febriani. (2017). Pengaruh penggunaan media video terhadap motivasi dan hasil belajar kognitif pembelajaran IPA kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 5(1), 11–21. https://doi.org/10.21831/jpe.v5i1.8461

Gunawan, I., & Palupi, A. R. (2016). Taksonomi Bloom–revisi ranah kognitif: kerangka landasan untuk pembelajaran, pengajaran, dan penilaian. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran.

Kompas.com. (2022). Kementerian PPPA: 11.952 Kasus Kekerasan terhadap Anak Terjadi Sepanjang 2021, Mayoritasnya Kekerasan Seksual. Kompas.Com.

Oktarina, N. D., & Liyanovitasari, L. (2019). Media Cerita Bergambar Tentang Pengenalan Seks Dini Meningkatkan Pengetahuan Anak Usia Dini. JURNAL KESEHATAN PERINTIS (Perintis’s Health Journal), 6(2), 110–115. https://doi.org/10.33653/jkp.v6i2.296

Rohmawati. (2015). Efektivitas Pengajaran Media Digital. Https://Www.Researchgate.Net/Publication/351734979.

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 23 TAHUN 2002. (n.d.). https://hkln.kemenag.go.id/download.php?i d=18

Zubaedah, S. (2016). Pendidikan Seks pada Anak Usia Dini di Taman Kanak-Kanak (TK) Islam Kota Yogyakarta. Al Athfal: Jurnal Pendidikan Anak, 2(2), 55–68. http://ejournal.uin-suka.ac.id/tarbiyah/index.php/alathfal/article/view/1267


Article Metrics

Abstract view : 1972 times | PDF view : 15 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 JOURNAL OF EDUCATIONAL TECHNOLOGY, CURRICULUM, LEARNING AND COMMUNICATION

Jurnal JETCLC terindeks oleh

      

E-ISSN P-ISSN

     

Share — copy and redistribute the material in any medium or format
Adapt — remix, transform, and build upon the material

Kantor Redaksi

Jurnal Teknologi Pendidikan, Kurikulum, Pembelajaran, dan Komunikasi
Jurusan Teknologi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Makassar. 

Kontak:

Nunung Nurfajri Ainun +62823-4311-8751Web Analytics View My Stats