PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA YOUTUBE TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS TEKS PROSEDUR

Epa Sulsilawati(1*), Usman Usman(2),

(1) Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Negeri Makassar
(2) 
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.59562/indonesia.v2i1.19281

Abstract


Pengaruh Penggunaan Media Youtube Terhadap Keterampilan Menulis Teks Prosedur. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh penggunaan media youtube terhadap keterampilan menulis teks prosedur siswa kelas VII SMP Negeri 26 Makassar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pra eksperimen (pra-exsperimental design) dengan rancangan penelitian one group pretest-posttest design. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik tes yang terbagi menjadi pretest dan posttest. Analisis data yang dilakukan pada penelitian ini adalah statistik deskriptif dan statistik inferensial. Hasil penelitian menujukkan bahwa penggunaan media youtube berpengaruh terhadap keterampilan menulis teks prosedur siswa kelas VII SMP Negeri 26 Makassar.


Keywords


pengaruh, media youtube, teks prosedur

Full Text:

PDF

References


Adah, S. N. A., Sutama, I. M., dan Nurjaya, I. G. 2016. Pembelajaran Menulis Teks Prosedur Berdasarkan Hasil Wawancara di Kelas VIIIA1 SMP Negeri 1 Singaraja. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Undiksha, 5(3).

Daryanto. 2012. Media Pembelajaran. Bandung: Satu Nusa.

Devi, P. C., Hudiyono, Y., dan Mulawarman, W. G. 2018. Pengembangan Bahan Ajar Menulis Teks Prosedur Kompleks dengan Model Pembelajaran Discovery Learning Menggunakan Media Audio Visual (Video) di Kelas XI SMA Negeri 1 Samarinda. Diglosia: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 1(2).

Purba, L. 2012. Pengaruh Model Kreatif Treffinger Terhadap Keterampilan Menulis Narasi Sugestif. Jurnal Bahasa & Sastra Indonesia, 9(1).

Ramadania, F. 2016. Konsep Bahasa Berbasis Teks pada Buku Ajar Kurikulum 2013. Stilistika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 1(2).

Sudjana, Nana dan Ahmad Rivai. 2013. Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Algesindo.


Article Metrics

Abstract view : 1728 times | PDF view : 776 times

Copyright (c) 2021 INDONESIA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia

Published by:

Study Program of Indonesian Language Education, Faculty of Languages and Literature, Universitas Negeri Makassar in cooperate with Asosiasi Dosen Bahasa dan Sastra Indonesia (ADOBSI) and Perkumpulan Pengelola Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pengajarannya (PPJB-SIP).

Email: jurnal.indonesia@unm.ac.id

 

Indexed by:

         

Address: Department of Indonesian Language Office, DG Building Second Floor, UNM Parangtambung Campus, Daeng Tata Raya Street, Makassar, South Sulawesi, Indonesia

INDONESIA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License