ANALISIS KOMPETENSI GURU KIMIA DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KURIKULUM 2013 DI SMK SMAK MAKASSAR

Asniati .(1*), Mansyur .(2), Tabrani Gani(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/cer.v0i1.3807

Abstract


Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui; (i) gambaran pelaksanaan standar kompetensi guru dalam menerapkan model pembelajaran berbasis kurikulum 2013 di SMK-SMAK Makassar; (ii) gambaran penerapan model pembelajaran kurikulum 2013 oleh guru pada proses pembelajaran kimia di SMK-SMAK Makassar. Metode pengumpulan data melalui observasi setiap pertemuan di kelas; wawancara dan dokumentasi berupa catatan kecil dan rekaman video. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa; (i) gambaran penerapan standar kompetensi guru dalam menerapkan model pembelajaran kurikulum 2013 di SMK-SMAK Makassar menunjukan kriteria kompetensi sangat kompeten; pada kriteria kompetensi sangat kompeten dengan mengedepankan aspek-aspek kompetensi guru profesional, sedangkan (ii) gambaran pengamatan implementasi model pembelajaran kurikulum 2013 pada saat proses pembelajaran kimia di SMK-SMAK Makassar menunjukan kategori keterlaksanaan sangat baik.

Full Text:

PDF

References


Amien, M. 1987. Mengajarkan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dengan Menggunakan Metode Discovery dan Inkuiry. Jakarta: Depdikbud.

Arifin, Z. 2016. Evaluasi Pembelajaran. Prinsip Teknik dan Prosedur. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Azwar. S. 2015. Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Agi, Ginanjar. 2015. Pengaruh Metode Inkuiri Terhadap Hasil Belajar Siswa SMP STKIP NU Indramayu. Jurnal Kependidikan, Volume 45, Nomor 2. Diakses 16 September 2016.

Bogdan, R.C & Biklen, S.K. 1992. Qualitative Research in Education: An introduction to theory and Methods. Second Edition. Allyn and Bacon. Boston.

Buck, B.L., Bretz, S.L., dan Towns, M.H. 2008. Characterizing the level of inquiry in the undergraduate laboratory. Journal of College Science Teaching. Diakses 19 Juli 2016

Chang, R. 2005. KIMIA DASAR. Konsep-Konsep Inti.Edisi ketiga. Jilid2. Jakarta : Erlangga

Depdikbud. 1993. Kurikulum Pendidikan Dasar GBPP Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama. Jakarta: Depdikbud.

Eggen, Paul D. & Kauchak, Donald P. 1996. Strategis forn Teachers Teaching Content and Thinking Skill. Boston: Allyn and Bacon.

Evi, S. Bahriah, dan Sella, M, Abadi. 2016. Motivasi Belajar Siswa Pada Materi Ikatan Kimia Melalui Metode Praktikum. EduChemia Vol.1, No.1, Januari 2016 (Jurnal Kimia dan Pendidikan). Diakses 19 Juli 2016.

Fitria Rizkiana, I Wayan Dasna dan Siti Marfu’ah. 2016. Pengaruh praktikum dan demonstrasi dalam pembelajaran inkuiri terbimbing terhadap motivasi belajar siswa Pada materi asam basa ditinjau dari kemampuan awal. Pendidikan Kimia Pascasarjana-Universitas Negeri Malang. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan Volume: 1 Nomor: 3. Diakses 19 Juli 2016

Hermawati, N.W.M. 2012. Pengaruh Model Pembelajaran inkuiri Terhadap Penguasaan Konsep Biologi dan Sikap Ilmiah Siswa SMA Ditinjau Dari Minat Belajar Siswa, dari http:// pasca.undiksha.ac.id/ejournal/index. php/jurnal_ipa/. Diakses 19 juli 2016

Hussain, A., Azeem, M., dan Shakoor, A., 2011, Physic Teaching Methods: Scientific Inquiry vs Traditional Lecture, International Journal of Humanisties and Social Science, Vol 1, No 19, Diakses 19 Juli 2016

Hake, R. R. (2002c). Relationship of individual student normalized learning gains in mechanics with gender, high-school physics, and pretest scores on mathematics and spatial visualization. Retrieved on 3 March 2007 as reference 22 from . Diakses 17 September 2016.

Iis Jahro Siti, 2010. “Analisis Penerapan Metode Praktikum Pada Pembelajaran Ilmu Kimia disekolah Menengah Atas” http://isjd.pdii.lipi.go.id/admin/jurnal/41092934.pdf diakses 19 Juli 2016

Jensen, Eric. 2008. Pembelajaran Berbasis-Otak. Indeks.Jakarta

Khan, M. dan Iqbal, M., 2010, Effect of Inquiry Lab Teaching Method on The Development of Scientific Skill Through The Teaching of Biology in Pakistan, Journal Strength for Today and Bright Hope for Tomorrow, Vol 11, No 1, Diakses 2 Oktober 2016

Kurniawan, Deni. 2011. Pembelajaran Terpadu. Bandung: Pustaka Cendikia Utama

Kamus Besar Bahasa Indonesia. 2012. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Khoirul Anam, M.A. 2015. Pembelajaran Berbasis Inkuiri Metode dan Aplikasi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Nasar, Adrianus. 2011. Pendekatan Inkuiri Dalam pembelajaran sains. http://admin/jurnal /2011/02/ Diakses 4 September 2016

Nafisah, Hanim. Abdullah dan Khairil. 2015. Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Berbasis Praktikum Pada Materi Sistem Ekskresi Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kognitif Peserta Didik Sma. Jurnal EduBio Tropika, Volume 3, Nomor 1. Diakses 19 Juli 2016

Mertiana, M.I.K. 2012. Pengaruh Implementasi Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing terhadap Peningkatan Motivasi Belajar dan Hasil Belajar IPA Yoseph I Denpasar Tahun Pelajaran 2011-2012, dari http://pasca.undiksha.ac.id/e-journal/index.php/jurnal_pendas/. Diakses 19 Juli 2016.

Oemar Hamalik. 2009. Proses Belajar Mengajar. Bumi aksara. Jakarta

Purba,M. 2007. Kimia 2 Untuk SMA Kelas XI. KTSP Standar isi 2006. Jakarta: Erlangga

Rustaman, 1996. Peranan Praktikum dalam Pendidikan Biologi. Makalah untuk penyuluhan pengelolaan praktikum Biologi LPTK FPMIPA IKIP Bandung.

Sardiman A.M., 2011. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajagrafindo Persada.

Sugiono, 2009. Metode Penelitian. Bandung: Grapindo

Sudarmi. 2009. Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Melalui Lab Riil Dan Virtuil Ditinjau Dari Gaya Belajar Dan Kemampuan Berpikir Abstrak. Tesis. PPs Pendidikan Fisika. Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Diakses 19 Juli 2016

Syaiful Bahri Djamarah. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Sanjaya, Wina. 2008. Kurikulum dan Pembelajaran: Teori dan Praktik Pengembangan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta :Fajar Interpratama Offset.

Sudjana, Nana dan Ahmad Rivai. 2001. Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Algesindo.

Suparno, P. 2005. Miskonsepsi dan Perubahan Konsep dalam Pendidikan Fisika. Jakarta: Grasindo.

Subana, 2000. Statistik Pendidikan, Penerbit Pustaka Setia Bandung.

Trianto. 2010. Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Kontruktivistik. Jakarta : Prestasi Pustaka

UU Sisdiknas. 2003. Undang-UndangRepublik Indonesia Nomor 20 Tahu2003. http://www.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2012/10/UU20-2003 Sisdiknas.pdf. Diakses pada tanggal 17 September 2016. Ahmad. 1975. Menjadi Pimpinan Efektif. Jakarta: PT. Gramedia.

Anonim. 2013. Pembelajaran Kompetensi Smk Kurikulum 2013 Dengan Pendekatan Saintifik Dan Penilaian Autentik (Online). (http: //www.m-edukasi.web.id Media Pendidikan Indonesia, Diakses 17 November 2016)

Arifatud, Venissa, dan Rohmat. 2015. Implementasi Kurikulum 2013 pada perangkat Pembelajaran Model Discovery Learning Pendekatan Scientific Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Materi Geometri SMK (Online). (http : //jurnal.unimus.ac.id JKPM, Volume 2 Nomor 1). Diakses Pada tanggal 3 Maret 2017

Ayu Nursholikhah. 2014. Analisis Kesiapan Guru Dalam Mengimplementasikan Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Matematika (Online). (http://eprints.ums.ac.id/28715/17/NASKAH_PUBLIKASI, Diakses Pada tanggal 1 Desember 2016)

Boteach. S. 2006. 10 Conversations You Need To Have With Your Children. New York: Regan Books.

BSNP. 2006. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Jakarta.

Ferdinandus. 2014. Delapan Masalah Dalam Implementasi Kurikulum 2013 (Online). Harian Metrotvnews.com, Rabu 19 Oktober 2014. Diakses tanggal 5 Mei 2017.

Gardner. 2006. Teknik Mengembangkan Guru dan Siswa; Buku Panduan untuk Penilik Sekolah Dasar. Jakarta: Grasindo. Penerjemah: Setyani D. Sjah.

Hosnan. M. 2014. Pendekatan Saintifik dan Konstektual dalam pembelajaran abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia

Hidayat. S. 2013. Pengembangan Kurikulum Baru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

I Gusti Ngurah P, Nyoman Dantes, I Made Yudiana. 2013. Study Evaluatif Berbasis Model Centered, Input, Process, Productive Terhadap Pelaksanaan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) Di SMK Mas Ubud Pada Jurusan Multimedia. E-journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha

Jhon Helmi. 2014. Penilaian Autentik Dalam Kurikulum 2013 (Online). (http://jurnalalishlah.word/2014, Diakses pada tanggal 4 April 2017)

Kemendikbud. 2013. Pengembangan Kurikulum 2013. Paparan Mendikbud dalam Sosialisasi Kurikulum 2013. Jakarta :Kemdikbud

Kemendikbud. 2016. Buku Panduan PLPG 2016 Materi Pedagogik. Paparan Mendikbud dalam Sosialisasi Kurikulum 2013. Jakarta :Kemendikbud

Kurinasih, I. Sani, B.2014. Sukses Mengimplikasikan Kurikulum 2013. Jogjakarta: Kata Pena.

Kosasi.E .2014. Strategi Belajar dan Pembelajaran (Implementasi Kurikulum 2013). Bandung: Yrama Widya

Kwartolo, Yuli. 2002. Catatan Kritis tentang Kurikulum Berbasis Kompetensi. Jurnal Pendidikan Penabur.

Musfah, Jejen. 2011.Peningkatan Kompetensi Guru. Jakarta: Kencana

Nurdin. 2007. Model Pembelajaran Matematika yang Menumbuhkan Kemampuan Metakognitif Untuk Menguasai Bahan Ajar. Disertasi. Surabaya: PPS UNS.

Pollard. 2005. Reflective Teaching. New York: Continuum.

Riana Nurmalasari, Reta Dian Purnama, dkk. 2014. Peran Guru Dalam Implementasi Kurikulum 2013 (Online). (Jurnal Program PascaSarjana Universitas Negeri Malang. Dikases pada tanggal 10 Desember 2016)

Ridwan, A. S. 2014. Inovasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara

Suharno. 2014. Implementasi Pembelajaran Berbasis Kurikulum 2013 Pada Mata Pelajaran Biologi Di SMA Neg 1 Gondang Kabupaten Tulunggangung (Online). (Jurnal Humanity, ISSN 0216 – 8995. Diakses pada tanggal 9 Desember 2016)

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Setianingsih, Nuning. 2015. Evaluasi Kesiapan Guru Kimia Dalam Implementasi Kurikulum 2013 Di Madrasah Aliyah Negeri Pilot Project DIY. Tesis Program Studi Pendidikan Sains (Online). (http://eprints.uny.ac.id/25981/1/tesis-nuning-setianingsih-13708259010.swf, Diakses 15 Oktober 2016)

Surachman, Yuni dan suhardi. 2014. Implementasi Scientif Process Pada Mata Pelajaran Biologi Di MA Kotamadya Yogyakarta (Online). Jurusan Biologi FMIPA UNIY (Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains Tahun II, No 2. Di akses 25 April 2017)

Susilo Nugroho. 2014. Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru (Online). (http: //indo-dinamis.blogspot.co.id/2013/04/kualifikasi-akademik-kompetensi-guru.html. Di akses tanggal 31 mei 2017)

Trianto. 2010. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif – Progresif. Jakarta: PT Kencana Predana Media Grup

Vernianthy, Kanan Marinding. 2016. Profil Kemampuan Guru Mengimplementasikan Pendekatan Saintifik Dalam Pembelajaran Matematika. Tesis Program Studi Pendidikan Matematika. Universitas Negeri Makassar.

Yoko, Rimy. 2015. Implementasi Pendekatan Saintifik Dalam Pembelajaran IPA. Widyaiswara LPMP D.I Yogyakarta (Online). (http://lpmpjogja.org/wp-content/uploads/2015/08/Implementasi-Pendekatan-Saintifik-Dalam-Pembelajaran-IPA1.pdf, Diakses: 25 Desember 2016)


Article Metrics

Abstract view : 1269 times | PDF view : 326 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal dipublikasikan oleh: Program Studi Pendidikan Kimia

Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar

Alamat JL. Bonto Langkasa Gunung Sari Makassar, 90222

Kampus PPs UNM Makassar Gedung AD ruang 406 Lt 4, Indonesia.Phone 082393643737/085145825311/085242228678

CER UNM Indexed by:

Creative Commons License
Chemistry Education Review (CER) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.