Kemampuan Menulis Cerita Pendek (Kurzgeschichte) dalam Bahasa Jerman Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Jerman FBS UNM (Kajian Struktural)

Burhanuddin Burhanuddin(1*), Susiawati Susiawati(2),

(1) Fakultas Bahasa dan Sastra UNM
(2) Fakultas Bahasa dan Sastra UNM
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif, dengan tujuan untuk menggambarkan kemampuan menulis cerita pendek (Kurzgeschichte) dalam bahasa Jerman mahasiswa Pogram Studi Pendidikan Bahasa Jerman FBS UNM. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Jerman FBS UNM Angkatan 2013 terdiri atas dua kelas berjumlah 54 orang. Sampel penelitian adalah mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Jerman FBS UNM angkatan 2013, kelasB sebanyak 23 orang.Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis teknik persentase dan analisis Struktural, yakni menganalisis struktur cerita (unsur intrinsik) yakni alur, tokoh, latar serta makna dalam cerita pendek ini.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kemampuan menulis cerita pendek (Kurzgeschichte) mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Jerman FBS UNM berdasarkan analisis teknik persentase adalah baik dan analisis struktur adalah cukup baik.


Kata kunci: Menulis, Cerita Pendek, Kajian Struktural

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 582 times | PDF view : 85 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.