IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DALAM MENDORONG KEPEMIMPINAN PEMBELAJARAN KEPALA SEKOLAH

Nirmala Nirmala(1*),

(1) Dosen Jurusan Administrasi Pendidikan Fakultas Ilmu PendidikanUniverstas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Perubahan kurikulum pada akhirnya menempatkan guru sebagai komponen sekaligus figur sentral dalam pembelajaran akan menentukan keberhasilan implementasi Kurikulum 2013. Hal tersebut juga tidak terlepas dari peran kepemimpinan kepala sekolah sebagai penggerak dan pembuat keputusan pada tingkat satuan pendidikan. Kepala sekolah bertanggung jawab atas manajemen pendidikan secara mikro, yang secara langsung berkaitan dengan proses pembelajaran di sekolah. Pelaksanaan perubahan kurikulum menjadi Kurikulum 2013 membutuhkan perhatian kepala sekolah secara bersungguh-sungguh karena mereka peran kepala sekolah menjadi salah satu faktor utama keberhasilan tersebut. Keberhasilan dalam penerapkan kurikulum 2013 akan sangat ditentukan dengan keberhasilan kepala sekolah mengembangkan budaya yang direalisasikan dalam kebiasaan berpikir, bertindak dan berkarya. Untuk itu diharapkan peran kepala sekolah tidak hanya sekedar sebagai role model namun sangat diperlukan tindakan yang lebih nyata dalam mendorong sekolah sebagai organisasi pembelajar. Oleh karena itu kepemimpinan pembelajaran penting diterapkan di sekolah karena kemampuannya dalam membangun komunitas belajar warganya dan bahkan mampu menjadikan sekolahnya sebagai sekolah belajar (learning school).

Full Text:

PDF

References


Arcaro, S. J. 2006. Pendidikan Berbasis Mutu: Prinsip-prinsip Perumusan dan Tata Langkah Penerapan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Bamburg, J. D. 2002. Learning, Learning Organizations, and Leadership: Implications for the Year 2050, (Online), (http://www.newhorizons.org/trans/bamburg.htm, diakses pada 16 September 2013).

Bush, T. & Glover, D. 2003. School Leadership: Concept and Evidence. Nottingham: Na¬tional College for School Leadership.

Ditjen PMPTK. 2010. Kepemimpinan Pembelajaran: Materi Pelatihan Penguatan Kemampuan Kepala Sekolah, (online), (httt://www.kemdiknas.go.id, diakses pada 16 September 2013).

Hallinger, P. 2003. Leading Educational Change: Reflections on the Practice of Instructio¬nal and Transformational Leadership, dalam Cambridge Journal of Education Vol. 33, No. 3, November, p. 35-70.

Kemdikbud. 2013. Bahan Uji Publik Kurikulum 2013. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Komariah, A & Triatna, C. 2006. Visionary Leadership: Menuju Sekolah

Efektif. Jakarta: Bumi Aksara.

Kusmintardjo. 2003. Kepemimpinan Pembelajaran Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kinerja Guru Studi Multi Kasus Pada Dua SMU Di Kota Pamalang. Desertasi tidak diterbitkan. Malang: Pasca Sarjana Universitas Negeri Malang.

OECD. 2009. Improving Educational Leader¬ship. Tool Kit.

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No 13 Tahun 2007 tentang Standar Kepala Sekolah/Madrasah, (Online), (www.depdiknas.org, diakses 31 Desember 2008)

Robbins. S. P. 2006. Organizational Behavior. Tenth Edition. New Jersey: Pearson Education,Inc.

Sukmadinata, N. S. 2003. Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya

Tim Dosen Jurusan Administrasi Pendidikan. 2005. Pengelolaan Pendidikan. Bandung: Jurusan Administrasi Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Indonesia.

Usman, H. 2009. Manajemen Teori, Praktik, dan Riset Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Wachiddin Agus, 2015. Kepemimpinan Pembelajaran Kepala Sekolah di SMP Negeri 2 Kaliwungu Kabupaten Kendal. http://eprints.ums.ac.id/40886/3/halaman%20depan%20agus.pdf

Wahjosumidjo. 2003. Kepemimpinan Kepala Sekolah. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Wahyuni, Huda A.Y, Juharyanto.2017. Pengaruh Kepemimpinan Kepala SekolahTerhadap Kinerja Guru Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) se-Kecamata Trenggalek. Jurnal on-line http://ap.fip.um.ac.id/wp-content/uploads/2017/07/ARTIKEL-tutut.pdf

Willison, R. 2010. What Make an Instructional Leader, dalam Phi Delta Kappan, No¬vember 2010 Vol. 92 Nomor 3. Page 6¬69.


Article Metrics

Abstract view : 449 times | PDF view : 69 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Prosiding Seminar Nasional Administrasi Pendidikan dan Manajemen Pendidikan Hotel Remcy, Makasar, April 21, 2018 ISBN: 978-602-52158-0-3