KOMPETENSI PRODUKSI BUSANA SUATU HOBBY YANG MENYENANGKAN

Srikandi Srikandi(1*),

(1) 
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.2685/homeec.v9i1%20PEB.192

Abstract


Tren busana dan aksesori dari ujung kepala sampai ujung kaki terus berputar. Tahukah Anda, bahkan tren terbaru sekalipun bisa memiliki akar sejarah busana dari ratusan tahun yang lalu. Menjahit juga cara yang paling jitu untuk menghemat biaya rumah tangga yang semakin tinggi belakangan ini. Bayangkan berapa banyak yang bisa anda hemat dengan membuat baju anda sendiri, baju anak-Anak dan suami anda dan bahkan anda bisa membuat berbagai perlengkapn rumah tangga seperti seprei dengan bantal gulingnya, taplak meja dan serbet, gorden dan masih banyak lagi! Biarkan kreatifitas anda membawa anda pada project-project yang tak pernah terbayangkan sebelumnya. Menjahit adalah pekerjaan menyambung kain, bulu, kulit binatang, pepagan, dan bahan-bahan lain yang bisa dilewati jarum jahit dan benang. Menjahit dapat dilakukan dengan tangan memakai jarum tangan atau dengan mesin jahit. Orang yang bekerja menjahit busana disebut penjahit. Penjahit busana pria disebut tailor, sedangkan penjahit busana wanita disebut modiste.

Key Words:  Kompetensi produksi busana, hobby menjahit menyenangkan,  pengetahuan alat

Article Metrics

Abstract view : 261 times |

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Penerbit:
Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar.
Alamat redaksi : Jurusan PKK Fakultas Teknik Kampus UNM, Parangtambung Makassar 90224

 Crossref logodimensions.png