Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas XI IPA SMA Katolik Rajawali Makassar melalui Pendekatan Inkuiri Berbasis PBI pada Materi Pokok Larutan Penyangga

Helena .(1*),

(1) SMA Katolik Rajawali Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/chemica.v13i1.594

Abstract


Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan aktivitas siswa Kelas XI IPAA SMA Katolik Rajawali Makassar. Dilaksanakan dalam dua siklus dan data diperoleh melalui observasi dan tes hasil belajar. Langkah-langkah yang dilakukan sesuai dengan pembelajaran pendekatan inkuiri berbasis PBI. Data penelitian diperoleh dari hasil observasi dengan angket dan tes hasil belajar akhir siklus. Diperoleh dari hasil penelitian dan hasil analisis terjadi peningkatan aktivitas siswa dari siklus I ke siklus II dari meningkatnya interaksi antar siswa yang berpartisipasi aktif dalam kelompoknya. Hasil belajar siswa menunjukkan peningkatan dari 65.63%  menjadi 84.38% yang tuntas dari siklus I ke siklus II.

Kata kunci: Pendekatan inkuiri berbasis PBI, aktivitas belajar

ABSTRACT

This study is a class action research that aims to improve students learning activity of class XI IPA SMA Katolik Rajawali Makassar. These was conducted on two cycles and data was obtained by observation and achievement test. The steps are taken accordance inquiry approach based on PBI learning. Data were obtained from questionnaires observation and achievement test final cycle. Results of data analysis of the research the obtained there are increasing student’s activity from cycle I to cycle II of increasing interaction between students who participate actively in the group. Student learning outcomes showed an increase of 65.63% to 84.38% which completely from cycle I to cycle II.

Keywords: inquiry approach based on PBI, learning activity

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 239 times | PDF view : 381 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


ISSN: 2722-8649

Diterbitkan oleh Jurusan Kimia FMIPA Universitas Negeri Makassar (UNM) dua kali dalam setahun yaitu bulan Juni dan Desember.

Alamat Redaksi :Jurusan Kimia, Fakultas MIPA UNM, JL. Dg. Tata Parangtambung, Makassar 90224 Indonesia, Telp. 0411-840295; Fax: 0411840295;E-mail : chemica@unm.ac.id