PERBANDINGAN PENGARUH LATIHAN ANTARA PERMAINAN KASTI DENGAN PERMAINAN BENTENG TERHADAP PENINGKATAN KESEGARAN JASMANI DAN VITAL KAPASITAS PARU-PARU MURID SD KECAMATAN BACUKIKI KOTA PARE-PARE

. H. Ad’dien(1*),

(1) 
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/com.v3i2.666

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Ada tidaknya pengaruh latihan permainan kasti terhadap peningkatan kesegaran jasmani murid SD Kecamatan Bacukiki Kota Pare-Pare, (2) Ada tidaknya pengaruh latihan permainan kasti terhadap peningkatan kapasitas vital paru murid SD Kecamatan Bacukiki Kota Pare-Pare, (3) Ada tidaknya pengaruh latihan permainan benteng terhadap peningkatan kesegaran jasmani murid SD Kecamatan Bacukiki Kota Pare-Pare, (4) Ada tidaknya pengaruh latihan permainan benteng terhadap peningkatan kapasitas vital paru murid SD Kecamatan Bacukiki Kota Pare-Pare, (5) Ada tidaknya perbedaan antara pengaruh latihan permainan kasti dengan permainan benteng terhadap peningkatan kesegaran jasmani murid SD Kecamatan Bacukiki Kota Pare-Pare, (5) Ada tidaknya perbedaan antara pengaruh latihan permainan kasti dengan permainan benteng terhadap peningkatan kpasitas paru murid SD Kecamatan Bacukiki Kota Pare-Pare. Sampel sebanyak 60 orang dari murid SD Negeri 79 dan SD Negeri 35 di Kecamatan Bacukiki Kota Pare-Pare. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Ada pengaruh latihan permainan bola kasti terhadap tingkat kesegaran jasmani murid SD Negeri Se-Kecamatan Bacukiki Kota Parepare, terbukti di peroleh nilai t hitung = 10.717 (P < 0,05), Ada pengaruh permainan benteng terhadap tingkat kesegaran jasmani murid SD Negeri Se-Kecamatan Bacukiki Kota Parepare, terbukti di peroleh nilai t hitung = 6.785 (P < 0,05), Ada pengaruh latihan permainan kasti terhadap kapasitas vital paru murid SD Negeri Se-Kecamatan Bacukiki Kota Parepare, terbukti di peroleh nilai t hitung = 4.600 (P < 0,05), Ada pengaruh latihan permainan benteng terhadap kapasitas vital paru murid SD Negeri Se-Kecamatan Bacukiki Kota Parepare, terbukti di peroleh nilai t hitung = 6.594 (P < 0,05), Ada perbedaan pengaruh antara latihan permainan bola kasti dan latihan permainan benteng terhadap tingkat kesegaran jasmani murid SD Negeri Se-Kecamatan Bacukiki Kota Parepare, terbukti di peroleh nilai F hitung = 5.008 (P < 0,05), Ada perbedaan pengaruh antara latihan permainan bola kasti dan benteng terhadap kapasitas vital paru murid SD Negeri Se-Kecamatan Bacukiki Kota Parepare, terbukti di peroleh nilai t hitung = 3.315 (P < 0,05).

Kata kunci : Kesegaran jasmani, kapasitas vital paru, permainan kasti, permainan benteng

ABSTRACT

Comparison Between the Effect of Exercise rounders By Game Fortress Game Against Increasing Physical Freshness And Vital Lung Capacity District elementary students Bacukiki Pare-Pare. This study aims to determine: (1) There is a correlation exercise rounders game against the increase in physical fitness of primary school students sub-district Bacukiki Pare-Pare, (2) There is a correlation exercise rounders game against the increase in lung vital capacity of primary school students sub-district Bacukiki Pare-Pare, (3) There is a correlation exercise fortress game against increasing physical fitness of primary school students sub-district Bacukiki Pare-Pare, (4) There is a correlation exercise game stronghold of vital lung capacity building of primary school students sub-district Bacukiki Pare-Pare, (5) There whether the difference between the effect exercise rounders game by game stronghold on improving physical fitness of primary school students sub-district Bacukiki Pare-Pare, (5) There is at least the difference between the effect exercise rounders game by game stronghold of primary school pupils increased lung kpasitas District Bacukiki Pare-Pare. Sample as many as 60 people from elementary school students 79 and Elementary School 35 in District Bacukiki Pare-Pare. Results of hypothesis testing showed that there baseball game exercise influence on the level of physical fitness of students Elementary School District A Bacukiki Parepare, proven obtained t value = 10 717 (P <0.05), There is the influence of the fortress game against the physical fitness level of students Elementary School District A Bacukiki Parepare, proven obtained t value = 6785 (P <0.05), There is the influence of exercise rounders game against lung vital capacity Elementary School students Se-Sub Bacukiki Parepare, proven obtained t value = 4600 (P <0.05), There is the influence of exercise game stronghold of vital lung capacity of primary school pupils A Sub Bacukiki Parepare, proven obtained t value = 6594 (P <0.05), There is a difference between the effect of exercise baseball game and practice games stronghold of the level of physical fitness of students Elementary School District A Bacukiki Parepare, proven in obtaining the value of F count = 5008 (P <0.05), There is a difference in effect between exercise and citadel baseball game against the vital capacity lung Elementary School students Se-Sub Bacukiki Parepare, proven obtained t value = 3315 (P <0.05).

Keywords: Physical fitness, lung vital capacity, baseball game, castle games

Article Metrics

Abstract view : 738 times |

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)



COMPETITOR IS LICENSED BY :

 Creative Commons License COMPETITOR is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


COMPETITOR EDITORIAL LOCATION :

 width= Kampus FIK Banta Bantaeng, Jalan Wijaya Kusuma Nomor 14, Rappocini, Makassar, Postal Code 90222


COMPETITOR IS INDEXED BY