ANALISIS FENOMENA PERUBAHAN IKLIM DAN KARAKTERISTIK CURAH HUJAN EKSTRIM DI KOTA MAKASSAR

Intan Pabalik(1*), Nasrul Ihsan(2), Muhammad Arsyad(3),

(1) Program Studi Fisika (KBK Fisika Bumi) - Universitas Negeri Makassar Jl. Daeng Tata Raya, Makassar, 90224
(2) Jurusan Fisika FMIPA UNM Jl. Daeng Tata Raya, Makassar, 90224
(3) Jurusan Fisika FMIPA UNM Jl. Daeng Tata Raya, Makassar, 90224
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/jspf.v11i1.1470

Abstract


This study examines the phenomenon of climate change and the analysis of the characteristics of extreme rainfall in the city of Makassar. The purpose of this study 1). to analyze the phenomenon of changes in precipitation in the city of Makassar and 2). to analyze changes in temperature Makassar. The data used are daily precipitation data obtained from PSDA, the data of monthly rainfall and temperature from years 1993-2012 obtained from BMKG region IV Makassar. Daily rainfall data is used to see the extreme rainfall whereas monthly rainfall and temperature to see the phenomenon peruban respectively. From the analysis of the data showed that rainfall Makassar including monsoonal type. For 20 years (1993-2012) the city of Makassar extreme rainfall occurred at the January, February, March and December around adari 101-376 mm / day. Climate change in Makassar especially rainfall is influenced by the occurrence of La Nina and El Nino.Suhu monthly average Makassar most low occurred in January, February, March and December, the lowest temperature while the house terjadipada months from May to October. The higher intensity of rainfall, the lower the air temperature and vice versa.

Penelitian ini mengkaji tentang analisis fenomena perubahan iklim dan karakteristik curah hujan ekstrim di kota Makassar. Tujuan dari penelitian ini 1). untuk menganalisis fenomena perubahan curah hujan di kota Makassar dan 2). untuk menganalisis perubahan suhu kota Makassar. Data yang digunakan yaitu data curah hujan  harian diperoleh dari Dinas PSDA, data curah hujan bulanan dan suhu dari tahun 1993-2012  diperoleh dari BMKG wilayah IV Makassar . Data curah hujan harian digunakan untuk melihat terjadinya hujan ekstrim sedangkan curah hujan bulanan dan suhu untuk melihat fenomena peruban curah hujan dan suhu di setiap bulan selama 20 tahun. Dari hasil analisis data menunjukkan bahwa curah hujan kota Makassar termasuk pola monsunal. Selama 20 tahun (1993-2012) curah hujan ekstrim kota Makassar banyak terjadi pada bulan Januari, Februari, Maret dan Desember. Curah hujan ekstrim yang paling tinggi terjadi pada tahun 2000 sebesar 376 mm/hari. Curah hujan tahunan paling tinggi terjadi pada tahun 1999 sebesar 4722 mm dan curah hujan paling rendah terjadi pada tahun 1997 sebesar 1991 mm. Suhu rata-rata bulanan kota Makassar paling rendah terjadi pada bulan Januari, Februari, Maret dan Desember sedankan suhu tertinggi terjadi pada bulan Mei-Oktober.

Kata Kunci:  curah hujan, hujan ekstrim, suhu


Full Text:

PDF

References


BMG. (2006). Prakiraan Musim Kemarau Tahun 2006 di Indonesia. Badan Meteorologi dan Geofisika, Makassar.

Boer, Rizaldi. (2003). Penyimpangan Iklim di Indonesia. UGM. Yogyakarta

Effendi, Sobri. (2001). Urgensi Prediksi Cuaca Dan Iklim Di Bursa Komuditas Unggulan Pertanian. IPB. Bogor

Liong, T.L, dkk. (2004): Evaluasi Prediksi Banjir DKI dengan ANFIS , Prosiding TemuIlmiah Nasional, Pemanfaatan Sains Atmosfer dan Iklim, LAPAN.

Susandi A, dkk. (2006): Perubahan Iklim Wilayah DKI Jakarta; Studi Masa Lalu Proyeksi Mendatang. Proseding PIT HAGI ke 31 Semarang.


Article Metrics

Abstract view : 5750 times | PDF view : 5492 times

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/

Organized by :

Physics Department
Faculty of Mathematics and Natural Sciences,Universitas Negeri Makassar,
Daeng Tata Raya Street, Parangtambung, Tamalate, South Sulawesi, Indonesia.
Postal Code: 90224 Phone/Fax (0411)840622
Website: http://ojs.unm.ac.id, email: jspf@unm.ac.id

Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF) is licensed under a creative commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License